Aris Batu : Empat Sopir Pengangkut Ratusan Ekor Babi Menerobos Pemeriksaan, Bukan Diloloskan Anggota BIN

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kami sempat ditahan, namun kami berempat langsung masuk dengan menerobos penjagaan di perbatasan, ini kami lakukan adalah bentuk kekecewaan kami karena merasa diperlakukan dengan tidak adil dalam pemeriksaan di perbatasan. Sebab sebelumnya satu hari  menjelang hari pasar ada beberapa mobil pengangkut Babi lainnya dari Palopo lolos masuk ke Toraja, sehingga kami kecewa dan melakukan penerobosan di penjagaan,” kesalnya.

Aris Batu Pare (37) didampingi tiga rekan lainnya sopir truk membantah bahwa ada oknum Anggota BIN di Toraja Utara yang membantu meloloskan kami di pemeriksaan dengan mengangkut ratusan Babi ke Toraja. “Informasi yang beredar itu tidak benar dan tidak satupun ada petugas yang terlibat membantu kami berempat, begitu pula di posko pemeriksaan tidak ada yang kami kenal,” kata Aris Batu yang dibenarkan oleh ketiga rekannya kepada wartawan, Jumat (21/7/2023) di Tallunglipu.

“Lewat pertemuan ini, kami berempat sopir pemilik truk pengangkut Babi meluruskan dan memberikan klarifikasi terhadap beredarnya informasi bahwa ada Anggota BIN dan aparat lainnya di Toraja Utara yang terlibat itu tidak benar. Kami juga sudah dipanggil Komandan Kodim 1414/Tana Toraja (Pak Dandim) terkait hal ini. Dan kami sudah memberikan keterangan untuk diluruskan,” ungkap Aris Batu Pare bersama tiga rekannya, (man)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati ASA : Saya Tidak Ragukan Kapabilitas Andi Sudirman Sulaiman Dalam Memimpin Provinsi Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bhabinkamtibmas Bersama Lurah Lemba Melakukan Pendataan RKLH

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Bhayangkara Pembina Keamanan dan ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas)Polres Soppeng yang bertugas di Kelurahan Lemba Aiptu Budiaman turun...

Kajari Soppeng Pimpin Sertijab Kasi Intelejen Dan Kasi Pidsus

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Soppeng H Salahuddin SH MH melantik dan mengambil sumpah pejabat...

Ketum Wilianto Tanta Lantik Pengurus PSMTI Banten Periode 2024-2028, Disaksikan Gubernur Banten

PEDOMAN RAKYAT - BANTEN. Gubernur Provinsi Banten, Andra Soni menghadiri pelantikan Pengurus Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI)...

Pemda Dorong Pengembangan Kawasan Transmigrasi Awan Rantekarua di Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.--Pemerintah Daerah Toraja Utara terus berupaya mendorong pengembangan di kawasan transmigrasi Kecamatan Awan Rante Karua. Seperti baru-baru...