Pemkab Bone Raih Prestasi Tingkat Nasional KemenPPPA Kategori Nindya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,WATAMPONE – Pemerintah Kabupaten Bone mendapatkan predikat tingkat nasional Kabupaten/ Kota Layak Anak kategori Nindya Tahun 2023 dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA).

Penghargaan diserahkan langsung oleh Menteri PPPA I Gusti Ayu Bintang Darmawati Puspayoga, S.E., M.Si, kepada Bupati Bone Dr. H. A. Fahsar M Padjalangi, M.Si., di Hotel Padma, Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah, Sabtu (22/7/2023) malam.

Bupati Bone, Dr. H.A. Fahsar M Padjalangi, M.Si menuturkan penghargaan tersebut diraih kembali atas komitmen pemerintah daerah dalam menghadirkan kebijakan serta program yang memberikan ruang dan pemenuhan hak-hak anak.

Ketua IKA FISIP Universitas Hasanuddin Makassar mengucapkan terima kasih kepada semua pihak berkat kerja bersama.

“Terima kasih semuanya yg telah membantu dan memberikan sumbangsih dlm pemenuhan indikator Evaluasi KLA sehingga Pemkab Bone kembali meraih Penghargaan KLA Kategori Nindya. Salamaki tapada salama,” kata Bupati Bone.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  BNK dan Polres Sidrap Tes Urine 227 Personel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Program Tebar Kebaikan, Polres Kolaka Bantu 13 Korban Kebakaran Rumah

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Bentuk peduli terhadap korban kebakaran rumah yang terjadi di Jl. Sunu Kelurahan Dawi-dawi, Kecamatan Pomalaa,...

Kapus MLTL Dr.Sastri Sunarti, M.Hum : Di Naskah Terkadang Tak Terungkap Dalam Sejarah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Pusat Riset (Kapus) Manuskrip Literatur dan Tradisi Lisan (MLTL) Badan Riset dan Inovasi Nasional...

Kejari Sinjai Akan Gairahkan Olahraga Basket di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Kejaksaan Negeri (Kejari) Sinjai akan menggelar turnamen olahraga Bola Basket yang bertajuk "Kajari Sinjai Cup...

Dalam Rangka Jajaki Kerja Sama di Sektor Komoditas Hortikultura, Pemprov Kaltara dan Pemkot Tarakan Akan Berkunjung ke Enrekang

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara) bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan berencana mengadakan kunjungan kerja...