Sambut HKGB Ke-71, Bhayangkari Cabang Sinjai Gelar Anjangsana

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“lni salah satu penghargaan kami atas pengabdian mereka, sebab pengabdian para Warakawurilah, maka Polri khususnya Bhayangkari bisa besar seperti sekarang ini, dan kepedulian kami kepada warga kurang mampu agar bisa berbagi kebahagiaan terhadap orang yang membutuhkan uluran tangan sesama,” ucapnya.

Selain itu, pada kesempatan Anjangsana ini juga, Ketua Bhayangkari Cabang Sinjai Ny. Anggy Fery memperkenalkan diri sebagai orang baru di Kabupaten Sinjai serta memohon doa dan dukungan agar kedepannya bisa membawa Organisasi Bhayangkari Cabang Sinjai semakin terdepan tentunya dalam hal yang positif.

Tali Asih yang diberikan kepada Warakawuri Polri dan warga kurang mampu berupa bantuan sembako dan sejumlah biaya keperluan sehari–hari.

Sebagai respon dari kegiatan yang dilakukan oleh Ketua Bhayangkari Cabang Sinjai, para Warakawuri Polri dan warga yang menerima Tali Asih mengucapkan rasa syukur dan berterima kasih kepada ibu Ketua Bhayangkari Cabang Sinjai. (adz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati dan Wabup Soppeng Serahkan Bantuan Kepada Korban Bencana

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...