Masyarakat Jeneponto Ucapkan Terima Kasih Kepada Sinergi Foundation Atas Sumbangsihnya di Idul Adha 1444H

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Selanjutnya penanggung jawab dalam prosesi pelaksanaan qurban ini, dipimpin langsung oleh Penanggung Jawab di Sulawesi Selatan Ilyas Abdullah, S.Kep, Ns.

Maksud dan tujuan kegiatan ini mengandung beberapa makna bahwa hal penting dalam pelaksanaan Idul Adha 1444H ini adalah bagaimana mengaplikasikan dan menginspirasi qurban dalam hidup serta kehidupan kita di dunia, sebagaimana dicontohkan Nabi Ibrahim yang rela berqurban harta benda termasuk perintah menyembelih anaknya Ismail demi kecintaan dan ketaqwaannya kepada sang Khalik Allah SWT.

“Diharapkan pula bahwa kegiatan ini dapat berlangsung setiap tahun di wilayah lainnya, sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat sekitar terlebih masyarakat yang kurang mampu,” tutup Ilyas Abdullah, S.Kep, Ns. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pasca Dilantik Menjadi Camat Tamalate, H. Emil : Program Walikota Segera Kami Jalankan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...