Hari Pramuka Ke-62 Di Bone, 910 Penari Kolosal Pesona Benderaku

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE – Hari Pramuka ke-62 di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, dimeriahkan 910 penari membawakan tari kolosal pesona benderaku.

Puncak Hari Pramuka dipusatkan di Lapangan Merdeka, Kecamatan Tanete Riattang, Kota Watampone, Senin (14/8/2023).
Bupati Bone Dr H A Fahsar M Padjalangi, M.Si menuturkan momentum ini bukanlah sekadar perayaan, melainkan juga refleksi atas peran besar Gerakan Pramuka dalam membentuk karakter dan jiwa kepemimpinan generasi muda.

“Di usia ke-62, semangat Pramuka terus berkobar di tengah tantangan zaman, dalam konteks kita sebagai bangsa Indonesia, Pramuka bukan hanya gerakan kepanduan biasa, ia adalah simbol semangat kebersamaan dan cinta tanah air,” kata Bupati Bone.

Lanjut A.Fahsar, Gerakan Pramuka di dalam setiap kegiatan, kita belajar tentang kemandirian, disiplin, serta rasa tanggung jawab.

“Kita merasakan arti gotong royong dan kepedulian terhadap sesama, semua ini adalah nilai-nilai yang kita bawa dalam diri sebagai pramuka dan warga negara,” lanjutnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga : 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...