Gelar Penanam Pohon Serentak dan Hybrid, Kapoksahli Hadir Wakili Pangdam XIV/Hsn

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapoksahli Pangdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Heri Sutrisma, SH, MA mewakili Pangdam, menghadiri penanaman pohon secara serentak dan Hybrid, berlokasi di Paccerakkang, Kota Makassar, Rabu (23/08/2023).

Kegiatan ini digelar oleh Polri Cq. Polda Sulsel yang dihadiri oleh Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso, SH bersama sejumlah Forkopimda Sulsel bertajuk 'Polri Lestarikan Negeri, Penghijauan Sejak Dini'.

Kegiatan penanaman pohon secara serentak dan hybrid ini dilakukan oleh seluruh Kepala Kepolisian seluruh ASEAN dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Pol Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si, yang berada di Pulau Komodo, Nusa Tenggara Timur (NTT).

Kegiatan ini bertujuan untuk kehidupan para hewan dan menjaga agar tidak terjadi pemanasan global yang dilakukan pada 76 tempat yang berbeda. Khusus untuk Sulsel, penanaman pohon yang dilakukan ini sebanyak 1.750 pohon dari berbagai jenis. (*Rz)

Baca juga :  Hargai Jasa Pahlawan, Kemenag Sulsel Gelar Upacara Tabur Bunga di TMP Panaikang Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kejari Sinjai Akan Gairahkan Olahraga Basket di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Kejaksaan Negeri (Kejari) Sinjai akan menggelar turnamen olahraga Bola Basket yang bertajuk "Kajari Sinjai Cup...

Dalam Rangka Jajaki Kerja Sama di Sektor Komoditas Hortikultura, Pemprov Kaltara dan Pemkot Tarakan Akan Berkunjung ke Enrekang

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara) bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan berencana mengadakan kunjungan kerja...

Pelaku Usaha Hiburan Harap Kepastian Hukum, DPRD Sulsel Dukung Peninjauan SK Moratorium

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Selatan menggelar rapat kerja guna membahas...

Antisipasi Musim Hujan, Koramil 1408-10/Pnk-Mgla Gelar Karya Bakti Bersihkan Selokan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka mengantisipasi datangnya musim penghujan dan meminimalisir potensi banjir akibat saluran air yang tersumbat,...