Duet Dr Buyung dan Ibrahim M.Si Kembali Pimpin MPP ADPERTISI 2023-2028

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dalam kegiatan ini ada 108 orang anggota di lantik menjadi pengurus. Saat ini ada 2099 Anggota ADPERTISI tersebar di 27 Provinsi dan menyebar dan berkarir pada 679 Perguruan Tinggi Swasta. Hal ini membuktikan bahwa ADPERTISI sudah di kenal di Nusantara.

Kegiatan ini dilanjutkan sumpah jabatan sekaligus penandatangan MoU antara Universitas Handayani dengan ADPERTISI.

Dalam acara rapat kerja ini dilakukan sesi presentasi setiap bidang mengenai program kerja yang akan dilakukan oleh pengurus baru dalam suasana yang penuh semangat dan kebersamaan, saling memberikan ide, pengalaman dan inspirasi untuk ADPERTISI menjadi lebih baik.

Koordinator ketua Presidium ADPERTISI Dr. Buyung Romadhoni, SE., M.Si mengucapkan terima kasih kepada para pengurus yang berkesempatan hadir secara langsung maupun yang hadir secara daring pada acara ini di sela-sela kesibukan mereka.

Acara ditutup dengan sesi foto bersama dengan harapan dan semangat untuk mewujudkan program kerja yang telah disepakati serta mencapai tujuan bersama.(ym)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dr Andis: Video dan Film Ambo Nai Sopir Andalan Salah Satu Wujud Pemertahanan Bahasa Bugis

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Perkuat Sistem Merit, LAN RI Gelar Asesmen JPT Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) Lembaga Administrasi Negara (LAN) memfasilitasi pelaksanaan...

Pusjar SKMP LAN Maknai Hari Ibu sebagai Penguatan Kapasitas ASN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upacara peringatan Hari Ibu ke 97 di Pusat Pembelajaran dan Strategi Kajian Manajemen Pemerintahan, Senin...

LAN RI dan Pemkab Mamuju Sinergikan Seleksi JPT Pratama Berbasis Merit

PEDOMANRAAKYAT, MAKASSAR - Upaya Pemerintah Kabupaten Mamuju memperbaiki kualitas pelayanan publik dimulai dari hulunya, yaitu kepemimpinan birokrasi. Komitmen...

Konsolidasi Pelatihan ASN, LAN RI Tekankan Keselarasan dan Inovasi

MAKASSARCHANNEL, MAKASSAR - Di tengah meningkatnya tuntutan peningkatan kompetensi aparatur sipil negara (ASN) di Kawasan Timur Indonesia, Lembaga...