Kapolres Pelabuhan Makassar Hadiri Musrenbang Polda Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) yang dilaksanakan oleh Polda Sulsel.

"Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) dilaksanakan di Hotel Claro dan dibuka oleh Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso serta diikuti PJU Polda Sulsel dan Kapolres jajaran," ucap Kasi Humas Iptu Hasrul, Jum'at (01/09/2023).

"Musrenbang ini bertema Percepatan Transformasi Ekonomi Yang Inklusif dan Berkelanjutan serta Suksesnya Pengamanan Pemilu Dan Pilkada 2024," ungkap Iptu Hasrul.

Dalam musrembang Polda Sulsel sebagai sarana untuk mendapatkan saran dan masukan berkaitan dengan permasalahan di bidang perencanaan dan anggaran di lingkungan Polda Sulsel.

"Kemudian tindak lanjut menyempurnakan program/kegiatan output (KRO) dan menyelaraskan serta klasifikasi rincian output (RO) agar tugas polri pada jajaran Polda Sulsel sesuai dengan perencanaan," jelas Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Baca juga :  Pj Bupati Enrekang Ajak Generasi Muda Pahami Prmilu Lewat Deklarasi Damai PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Dalam rangka mendukung suksesnya Pemilu pada 14 Februari 2024, Pemerintah dan Forkopimda Kabupaten Enrekang menggelar Deklarasi Pemilu Damai di alun-alun lapangan Abu Bakar Lambogo pada Senin (05/02/2024) dengan tema "Wujud Pemilu yang Aman, Langsung Umum, Bebas Rahasia, Jujur, Adil, serta Damai." Deklarasi tersebut, melibatkan ribuan siswa-siswi SMA, SMK, dan SLB se-Kabupaten Enrekang, mengenakan seragam putih abu-abu sebagai identitas seragam mereka Kegiatan ini dihadiri oleh Pj Bupati Enrekang, Dr. H. Baba, para Forkopimda, Pj Sekda, Pimpinan OPD, KPU Enrekang, Camat/Lurah, dan kepala sekolah sederajat SMA. Pj Bupati Enrekang menyatakan tujuan Deklarasi ini adalah memberikan pemahaman politik kepada pemilih pemula, khususnya siswa-siswi yang masuk dalam daftar pemilih. Mereka berhak bebas memilih baik Presiden, maupun DPD, DPR-RI, DPRD Provinsi, dan DPRD Kabupaten. Beliau berharap tidak ada Golongan Putih atau Golout dan mengajak semua pihak untuk meningkatkan partisipasi dalam pemilihan umum. Disamping itu, kegiatan ini merupakan bagian dari program 10 prioritas pemerintah Daerah. Dengan melibatkan berbagai elemen, diharapkan pemilu kali ini dapat berjalan dengan aman, jujur, adil, serta menciptakan suasana damai di tengah-tengah masyarakat Kabupaten Enrekang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Lomba Poster K3 JTK PNUP Edukasi Mahasiswa Soal Zero Accident di Laboratorium

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Ketua Jurusan Teknik Kimia (JTK) Politeknik Negeri Ujung Pandang, Wahyu Budi Utomo, HND., M.Sc., kembali...

Dari Gorontalo hingga Toraja Utara, 154 CPNS Jalani ‘Kawah Candradimuka’ di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar menyambut para peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (Latsar CPNS)...

Kejati Sulsel Bekuk Buronan Pemalsuan Dokumen di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Seksi Penerangan Hukum Kejati Sulsel, Soetarmi, menyatakan, tim gabungan intelijen Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan...

Menag Terima Lahan IAIN Bupati Bima

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Agama RI diwakili Sekjen Kementerian Agama Prof. Dr. Kamaruddin Amin menerima penyerahan secara simbolis...