Laga Final Liga Sinjai Tersaji Sore Ini, Tim Panser 88 FC Optimis Raih Juara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Kompetisi sepakbola Liga Sinjai tahun 2023 akan segera memasuki partai puncak atau babak grand final.

Dua klub akan memperebutkan Piala Utama Liga Sinjai di babak final, yaitu Panser 88 Lappadata FC melawan Bilopa FC, Selasa (05/09/2023) sore ini.

Stadion H. Andi Bintang akan menjadi saksi sejarah kedua klub yang sama-sama memiliki ambisi untuk meraih titel juara.

Di laga final yang akan tersaji sore ini, Panser 88 Lappadata FC siap menurunkan ratusan supporter sebagai “pemain ke-12” untuk mendukung tim kebanggaannya bisa merengkuh piala Liga Sinjai.

“Kami bersama ratusan supporter siap mengawal Panser 88 Lappadata FC yang akan berlaga sore ini. Kita optimis Panser bisa menjadi juara Liga Sinjai tahun ini,” ucap Koordinator Lapangan (Korlap) Supporter Panser 88 Lappadata FC, Emil Yusuf.

Hal senada pun diutarakan Owner Warkop 27, Surni Alam yang juga merupakan supporter fanatik Panser 88 Lappadata FC.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Terdakwa Kasus Kematian Virendy Surati Majelis Hakim, Nyatakan Kesediaan Membayar Restitusi yang Diajukan LPSK RI

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...