Pj Sekda Pinrang Buka Lomba Polisi Cilik Zona II Sulsel, Bupati Irwan Turut Antusias

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Lima Kepolisian Resort (Polres) yang ada di Sulawesi Selatan turut mengikuti Lomba Polisi Cilik yang digelar sehari di Lapangan Indoor Kantor Bupati Pinrang, Selasa (5/9/2023).

Kelima Polres yang berada di Zona II Sulsel ini, masing–masing, Polres Pangkep, Barru, Parepare, Enrekang dan Polres Pinrang. Lomba ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan dalam memeriahkan Hari Ulang Tahun Lalu Lintas Bhayangkara ke-68 Tahun 2023.

Penjabat Sekda Pinrang, Andi Tjalo Kerrang, saat membuka lomba ini mengatakan, Polisi Cilik merupakan kegiatan ekstrakurikuler yang baik untuk pembentukan karakter anak.

Selain untuk membiasakan anak-anak untuk taat, lanjutnya, kegiatan ini juga dapat memberikan edukasi kepada anak-anak tentang sikap disiplin sejak dini.

Sekda Tjalo berharap, kegiatan ini berjalan dengan lancar dan sukses. Masing-masing peserta juga diharapkan mampu memaksimalkan potensinya agar dapat memberikan hasil yang baik dan meraih prestasi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jamaah Haji Kloter 4 Debarkasi Makassar Tiba, Hasnah Ali : Pokoknya Haji Regular Rasa Plus

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...

ACC Desak Usut Tuntas Temuan BPK pada Proyek Smart Controlling Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak aparat penegak hukum memeriksa proyek Smart Controlling School pada...

Ketua Umum PWI Pusat Ajak Dewan Pers Beserta Konstituennya Perkuat Sinergi Dalam Menyukseskan HPN 2026 di Banten

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Akhmad Munir, mengajak Dewan Pers beserta konstituen Dewan...

Mahasiswa Penerima Beasiswa Unismuh Makassar Dibekali Pelatihan Jurnalistik

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Mahasiswa penerima beasiswa Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar wajib mengikuti pelatihan jurnalistik. Dalam kartu kontrol yang...