Sarasehan Haul Jenderal TNI M. Jusuf, Pangdam XIV/Hsn : Sosok Almarhum Menginspirasi Kita Menjadi Teladan Kepada Anak Buah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Usai melaksanakan road show Safari Jumat ke-15, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr(Han) didampingi sejumlah Pejabat Utama (PJU) Kodam, menghadiri dan membuka secara resmi kegiatan Sarasehan Peringatan Haul ke-19 Alm. Jenderal TNI (Purn) M. Jusuf, bertempat di Aula Masjid Al-Markaz Al-Islami, Kota Makassar, Jumat (8/9/2023).

Untuk mengenang Sang Jenderal, Yayasan Islamic Centre Al-Markaz Al-Islami menggelar acara sarasehan dengan tema “Memotret Ketokohan Jenderal M. Jusuf Dalam Persfektif Kemiliteran, Birokrasi dan Tokoh Masyarakat”.

Kedatangan lulusan Seskoad terbaik 2002 Mayjen Totok pada acara ini, sebagai salah satu keynote speaker sekaligus membuka secara resmi Sarasehan Peringatan Haul ke-19 Alm. Jenderal TNI (Purn) M. Jusuf.

Mayjen Totok pada kesempatan ini sangat mengapresiasi setinggi-tingginya sosok Jenderal TNI (Purn) M. Jusuf yang merupakan prajurit sejati terbaik TNI yang mempunyai empat makna yaitu tentara rakyat, tentara pejuang, tentara profesional dan tentara nasional.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jalin Silaturahmi Dengan Ulama, Pangdam XIV/Hsn Hadirkan Ulama Kondang di Khotbah Jumat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...