Bentuk Dukungan Tangani Stunting, Kainfolahtadam XIV/Hsn Hadiri Workshop Operator Aplikasi Stunting “Inzting”

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dukung penanganan stunting di Sulawesi Selatan, Kainfolahtadam XIV/Hasanuddin Kolonel Inf Rafiudin Hanafi, mewakili Pangdam, menghadiri Workshop Operator Aplikasi Stunting “Inzting Sulsel”, bertempat di Hotel Horison, Kota Makassar, Senin (16/10/2023).

Kegiatan Workshop ini digelar oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Provinsi Sulsel, yang secara resmi dibuka oleh Pj. Gubernur Sulsel Dr. Bahtiar Baharuddin, M.Si. Inzting adalah singkatan dari “Ikhtiar Men-zero-kan Stunting” yang merupakan aplikasi yang dibuat oleh Pemkab Takalar, yang kemudian akan dimanfaatkan oleh seluruh Kabupaten/Kota se-Sulsel dalam pendataan dan penanganan kasus stunting.

Kasus Stunting merupakan persoalan serius di Indonesia. Angka stunting masih cukup memperihatinkan di seluruh Provinsi, namun Pemprov Sulsel telah melakukan sejumlah upaya untuk meningkatkan penanganan stunting salah satunya berkolaborasi dengan Kodam XIV/Hasanuddin dengan melibatkan seluruh jajaran Kodam yang ada di wilayah termasuk kerjasama dengan stakeholder lainnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  SMAS Golden Gate Raih Medali Emas di Ajang Internasional Bali

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

SMP Negeri 1 Watansoppeng Juara Umum FLS3N Tahun 2025 Kab. Soppeng 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – SMP Negeri 1 Watansoppeng sebagai salahsatu sekolah favorit di Kabupaten Soppeng kembali menambah koleksi penghargaan...

Panitia Konferensi PWI Kab.Soppeng Audience Dengan Kapolres 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG ,Setelah melakukan audience dengan Bupati dan Wakil Bupati Soppeng ,panitia konferensi PWI Kabupaten Soppeng belum lama...

YSE: Apresiasi Seni Budaya 2025 Wujud Penghargaan atas Karya Seniman dan Budayawan di Sulawesi Selatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Yayasan Sulapa Eppae (YSE) melaksanakan Program Kolaborasi Antar Institusi Kebudayaan pada Program Dana Indonesiana Tahun 2024-2025...

Danrem 141/TP Pimpin Serah Terima Enam Dandim di Kodim 1414/Tator

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA - Tujuh Pucuk Pimpinan di wilayah Korem 141 Todopuli Sulawesi Selatan resmi berganti, satu jabatan...