Setelah Rampungkan TPD Ganjar-Mahfud, Danny : Akan Segera Bentuk TPK

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Teman-teman koalisi sepakat inisiatornya adalah PDI Perjuangan, mengundang semua partai-partai koalisi di daerah untuk membentuk TPK,” ujar Danny.

Danny mengatakan, pihaknya akan bergerak cepat di mana target Danny menuntaskan terbentuknya TPK di setiap daerah adalah Minggu depan.

“Minggu depan sudah tuntas. Karena kita menyatukan pandangan dengan banyak konten yang harus dibuat agar pemahaman kita sama. Kesamaan pandang dulu,” pungkas Danny Pomanto.

Di tempat yang sama, Ketua Hanura Sulsel Amsal Sampetondok mengungkapkan, telah terbentuk pula Tim Koordinator pada 7 (tujuh) Wilayah berdasarkan kultur dan dapil-dapil yang ada pada masing-masing partai politik pengusung Ganjar-Mahfud.

Saat di tanya oleh awak media terkait bergabungnya putra Jokowi yaitu, Gibran sebagai wakil Presiden Prabowo Subianto, AST yang merupakan akronim dari Amsal Sampetondok mengatakan, tentu ini sangat menarik.

“Saya kira tidak ada masalah, kami semua ini tidak ada baik-baik saja kok, Jokowi itu kan juga masih kader PDIP,” pungkas AST.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Andi Sudirman Resmikan Proyek Irigasi Sidrap

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Pospam Hingga Vicon Nasional, Pangdam XIV/Hasanuddin Hadir Jaga Rasa Aman Warga Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko tampil sebagai sosok sentral dalam penguatan pengamanan malam pergantian...

Merancang Kembali Kurikulum Literasi Digital Indonesia Berstandar Etik Lokal

Penulis: Dr. Zulkarnain Hamson, S.Sos., M.Si. (Dosen Ilmu Komunikasi di Kota Makassar) Kurangnya pendidikan literasi digital dan etika berinternet...

Dandim 1408/Makassar Kawal Stabilitas Kamtibmas Jelang Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dandim 1408/Makassar Letkol Kav Ino Dwi Setyo Darmawan, SE., M.Han. menunjukkan peran aktif dan kepemimpinan...

Tempe Catat Pernikahan Tertinggi di Wajo Sepanjang 2025, Capai 446 Pasangan Muslim

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Wajo mencatat jumlah penduduk Wajo pada tahun 2024 mencapai sekitar...