IAS dan MF Hadiri Baksos MAFEST di Enrekang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ketua Ikatan Alumni Fakultas Pertanian Universitas Hasanuddin (IKA Faperta Unhas), Dr Ilham Arief Sirajuddin (IAS) terlihat menyapa sejumlah warga Enrekang di Lapangan Abubakar Lambogo, Batili, Kabupaten Enrekang, Sabtu, 28 Oktober 2023.

Dia ditemani tokoh muda Enrekang yang juga Ketua IKA Unhas Enrekang, Mitra Fakhruddin MB, dan tokoh masyarakat Enrekang, Asrun Tukan.

Kebetulan, para warga dan jajaran pemerintah daerah Kabupaten Enrekang, memang sedang mengikuti apel besar akhir masa jabatan Bupati dan Wakil Bupati.

Di tempat yang sama sedang digelar Pasar Murah Sembako serta pemeriksaan kesehatan Gratis yang digagas oleh IKA Unhas Enrekang, bekerja sama dengan Bulog, Dinas Perindustrian dan Perdagangan, serta Dinas Tanaman Pangan Holtikuktura.

Dua kegiatan ini ikut mewarnai Massenrempulu Festival (Mafest 2023), yang puncaknya jatuh Sabtu malam ini.

Saat disapa IAS, Halimah, emak-emak dari Kecamatan Baraka, mengaku apa yang dilaksanakan IKA Unhas lewat Pasar Murah itu seolah sangat mengerti perasaan emak-emak menyusul naiknya sejumlah harga sembako, utamanya beras.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Propam Polres Pelabuhan Makassar Lakukan Operasi Gaktiblin

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Penyelamat 2 Bocah yang Disekap, Kini Dimutasi ke Polres Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dia adalah AKBP Restu Wijayanto, SIK, Kapolres Pelabuhan Makassar, lulusan Akademi Kepolisian (AKPOL) 2004, kini...

Bantuan 30 Mushaf Al-Quran untuk Masjid Wal-Ashry

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Bertempat di Masjid Wal-Ashry, Ir. H. Irwan dari Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) menyerahkan bantuan...

Disdagkop UKMP Lutim Gelar Operasi Pasar di Lokasi Safari Ramadhan Tomoni Timur

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Dinas Koperasi, Perdagangan, dan UKM (Disdagkop UKMP) Kabupaten Luwu Timur (Lutim) menggelar Operasi Pasar...

RAT Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur: Transparansi dan Solusi Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Rapat Akhir Tahun (RAT) Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur Semester II 2024 bukan...