T-REX Gelar Sunday Skirmish, Olahraga dan Fun Bareng Komunitas, Club Airsoft dan Beberapa Freelancer

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TANGERANG – Pada Minggu (29/10/2023), komunitas dan club airsoft Tangerang (T-REX – Tangerang Raya Expresion Airsoft Comunity) main bersama dan sharing mengenai airsoft.

Selain olahraga dan sosialisasi mengenai airsoft dan aturan lainnya juga dihadiri oleh (RAST – Rumpin Airsoft Spring Troops) dan beberapa freelancer di daerah Kalisabi – Jatiuwung, Tangerang.

Ketua Club T-REX Duti Siagian mengatakan, acara ini sudah menjadi kegiatan rutin mingguan di fieldnya T-REX.

“Skirmish” (simulasi ‘permainan’ perang ) anak airsoft sebutnya Sukir. “Adapun dalam Sukir ada peraturan-peraturan yang membedakan permainan airsoft ini dengan lainnya yaitu dengan system Hit, Freeze, Respawn,” kata Duti Siangian.

“Hit artinya ketika terkena “BB” (peluru plastik bulat ukuran 0,6 mm) wajib teriak Hit (ini pentingnya sportifitas dan kejujuran antar pemain jadi tdk ada yang pura-pura tdk kena. “Superman-zombi-hulk (yang kebal tembak) dan mengangkat tangan dan unit ke atas lalu meninggalkan arena ke arah Safety Zone,” jelasnya.

Freeze adalah ketika pemain bertemu dengan pemain lain dalam jarak yang sangat dekat ± 5 meter dilarang untuk menembak dan meneriakkan freeze ke lawan, dan lawan dinyatakan gugur/sama dengan ke Hit, wajib meninggalkan arena.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bertolak ke Jakarta, Tiga Caleg DPD PSI Makassar Siap Sukseskan Kopdarnas PSI 2023 di GBK

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...

Katimker Made Sudana: 127 PPL Resmi Pegawai Kementan, Akan Gelar Syukuran di ODTW Pincara Bupati akan Hadir

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Resmi menyandang status pegawai Kementerian Pertanian (Kementan), Penyuluh Pertanian Luwu Utara (Lutra) akan menggelar...