BJKW-VI Makassar Gandeng Dinas PUTR Enrekang Gelar Bimtek Sistem Manajemen Keselamatan Kontruksi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Balai Jasa Konstruksi Wilayah VI (BJKW-VI) Makassar gandeng Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) Kabupaten Enrekang menggelar Bimbingan Teknis (Bimtak) sistem manajemen keselamatan konstruksi dan uji sertifikat selama lima hari mulai 21-25 November 2023 di Rumah Jabatan Bupati Enrekang.

Acara dimulai dengan pembukaan oleh Pj Bupati Enrekang, Dr. H. Baba, sekaligus memberikan sambutan, selasa tanggal (21/11/2023).

Dalam sambutannya, Pj Bupati Enrekang menyampaikan rasa bangga dan terima kasih kepada BJKW-VI Makassar atas kesempatan dan kepercayaan yang diberikan dalam melaksanakan kegiatan bimbingan teknis sistem manajemen keselamatan konstruksi kepada petugas keselamatan konstruksi di Kabupaten Enrekang.

“Semoga tujuan kegiatan ini dapat menghasilkan petugas K3 yang kompeten dan profesional serta mampu memastikan penerapan sistem manajemen keselamatan konstruksi yang berkeselamatan dengan kecelakaan nihil atau (zero accident). Diharapkan setelah menyelesaikan seluruh rangkaian kegiatan yang telah ditetapkan, peserta akan lulus dan mendapatkan sertifikat sebagai petugas keselamatan konstruksi kegiatan,” tutur Pj Bupati.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakili Pangdam, Kasdam XIV/Hsn Hadiri Rangkaian Kegiatan HUT YKB Tahun 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kunjungi Kodim 1403/Palopo, Pangdam XIV/Hasanuddin: Prajurit Harus Jadi Motor Solusi bagi Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Ketua Persit KCK PD XIV/Hasanuddin Ny. Renny Bangun...

Kedatuan Luwu Anugerahi Kehormatan Adat kepada Pangdam Hasanuddin

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menerima Pin Kehormatan Kedatuan Luwu dalam rangkaian kunjungan kerja...

Bupati Lutra Komitmen Sukseskan Sekolah Rakyat

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Abdullah Rahim, tidak henti-hentinya terus...

Penanaman Pohon di Camba Berua, Koramil 1408-01/Ujung Tanah Tunjukkan Kepedulian Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Koramil 1408-01/Ujung Tanah bersama pemerintah kelurahan dan masyarakat melaksanakan kegiatan Kerja Bakti Penanaman Pohon...