4 Anggota DPRD Pinrang PAW, diambil Sumpahnya oleh Ketua DPRD Pinrang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pinrang kembali melaksanakan pergantian Anggota DPRD sebagai Pengganti Antar Waktu (PAW) pada rapat paripurna DPRD dalam rangka pengambilan sumpah dan janji Anggota DPRD Pengganti Antar Waktu (PAW) sisa masa jabatan 2019 – 2024 di Ruang Rapat Paripurna DPRD Pinrang, Kamis (23/11).

Anggota DPRD yang diambil sumpah dan janjinya ini masing-masing Muh Said Gatta, Sibar, Andi Patarai Munde dan Saifuddin Nur Husain dari Partai PDI Perjuangan dan Partai Demokrat.

Rapat paripurna pengambilan sumpah dan janji Anggota DPRD PAW ini, dipimpin langsung Ketua DPRD Pinrang, Muhtadin yang juga dihadiri Wakil Bupati Pinrang, Alimin, Forkopimda dan sejumlah OPD.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Geber Operasi Pekat, Satpol PP Berhasil Amankan Sekelompok Pemuda Sedang Pesta Miras

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

LAN RI dan Pemerintah Sulawesi Barat Perkuat Integritas Proses Seleksi JPT

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Lembaga Administrasi Negara (LAN) Republik Indonesia menyatakan dukungan penuh terhadap pelaksanaan seleksi terbuka Jabatan Pimpinan...

Koperasi Merah Putih Jadi Fokus Nasional, Pangdam Hasanuddin Tegaskan Komitmen Dukungan di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar Dr. Andi Zulkifli...

Pelantikan FKPPI Sulsel: Kasdam XIV Dorong Generasi Muda Jadi Pilar Persatuan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Staf Kodam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., menghadiri Pelantikan Pengurus Daerah XIX...

Segel 250 Ton Beras Ilegal, Mentan Amran Sudah Koordinasi dengan Gubernur Aceh

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pemerintah bergerak cepat menindak laporan masuknya 250 ton beras ilegal melalui Pelabuhan Sabang, Aceh. Menteri...