Peringati Hari Ibu, Cut Resmiati Bersama GOW Anjangsana Ke Pensiunan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Dalam rangka memperingati Hari Ibu ke 95 tahun 2023 Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Sinjai menggelar anjangsana dengan mengunjungi kediaman para purna tugas/pensiunan, Jumat (22/12/2023).

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Ketua Dewan Penasehat GOW Kabupaten Sinjai Cut Resmiati dan didampingi oleh beberapa Kwtua/penfurus GOW yang ada di Sinjai dan Kepala Dinas P3AP2KB Sinjai, Janwar.

Cut Resmiati yang juga selaku penjabat Ketua TP. PKK Sinjai mengatakan bahwa kegiatan tersebut bertujuan untuk memperkuat silaturahmi dan hubungan yang baik dengan para pensiunan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolres Gowa Hadiri Pertandingan Tennis Antar Instansi di Polda

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

HIPPMAS FEST 2025 Dorong Kreativitas Pemuda dan Pertumbuhan UMKM di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Sinjai (HIPPMAS) ke-59, Dewan Pimpinan Cabang...

Jelang Musywil PKB Sul-Sel Ketua DPC PKB Wajo serukan Aklamasi untuk Azhar Arsyad

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tidak lama lagi pelaksanaan Musyawarah Wilayah (Muswil) Dewan Pengurus Wilayah Partai Kebangkitan Bangsa (DPW PKB)...

PT Aslam Group Gelar Bimbingan Manasik Umrah untuk Keberangkatan November–Desember 2025

PEDOMANRAKYAT, WAJO - PT Aslam Group Internasional menggelar bimbingan manasik umrah bagi jamaah yang dijadwalkan berangkat pada November...

Haikal dan Kenly, Utusan PBSI Halmahera Utara Melaju ke Babak Semifinal Kejurprov Maluku Utara 2025

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Pasangan atlet muda utusan PBSI Kabupaten Halmahera Utara, Haikal dan Kenly, berhasil mencatatkan prestasi...