Pj Bupati Enrekang Pimpin Prosesi Pelepasan Jenazah Anggota Korpri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Pj Bupati Enrekang Dr. H. Baba. SE. MM memimpin prosesi upacara pelepasan jenazah Almarhum Drs. H. Abd Asis secara kedinasan Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) pada Senin, (25/12/2023).

Upacara pelepasan jenazah diadakan dengan penuh khidmat, di mana Pj Bupati Enrekang bersama anggota Korpri yang hadir memanjatkan doa dan memberikan penghormatan terakhir kepada almarhum Drs. H. Abd. Asis.

Dalam prosesi upacara, Pj Bupati Enrekang, Dr. H. Baba memberikan penghormatan setinggi-tingginya dan ucapan belasungkawa atas kepergian Almarhum Drs. H. Abd Asis di hadapan para keluarga, kerabat, dan rekan-rekan sejawat almarhum.

Almarhum lahir di Kabupaten Bone pada tanggal 1 Januari 1967, dan meninggalkan seorang istri dan lima orang anak.

Almarhum adalah seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang bertugas di Kantor Dinas Komunikasi, Informatika, dan Statistik (Diskominfo-Statistik) Kabupaten Enrekang, tutup usia karena sakit.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kunjungi Rehabilitasi Cacat, Ini Dilakukan Bhayangkari Ranting Polsek Sanggalangi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...