NRL Kosmetik Gelar ‘Meeting’ Perkenalkan Berbagai Produk Terbarunya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Setelah sukses menggelar event tahunan Meet Up Akbar yang sangat meriah kemarin, NRL Kosmetik kembali menggelar meeting produk terbaru bersama tim mereka dari daerah, Senin (25/12/2023). Meeting ini dibuka oleh Nurul Damayana dan Muhammad Noor Ihksan, pemilik PT. Enerel Kosmetika Biotech.

Dalam meeting tersebut, NRL memperkenalkan berbagai produk terbaru, di antaranya serum retinol, sleeping mask retinol, eyelash serum, dan gold serum. Produk-produk ini memiliki berbagai manfaat tersendiri, seperti mencerahkan kulit, melembabkan kulit, dan memperkuat bulu mata.

Peluncuran produk terbaru ini didasari atas saran dan permintaan dari konsumen. Muhammad Noor Iksan, selaku Komisaris NRL Kosmetik mengatakan, pihaknya berusaha memenuhi kebutuhan konsumen dengan menghadirkan produk-produk baru ini.

“Semoga produk-produk ini dapat dengan mudah masif di pasaran dan diterima oleh masyarakat,” ujar Iksan.

Untuk pemasaran produk terbaru, NRL tetap mengandalkan kerjasama tim. Mereka akan memasarkan produk-produk tersebut dan mengumpulkan reward. Reward tersebut akan dikembalikan kepada mereka di meet up akbar akhir tahun depan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Melalui Jumat Berkah, Pangdam Hasanuddin Bantu Warga Kurang Mampu

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...