Meriah Perayaan Natal Jemaat Limbu, Dihadiri Dua Wakil Bupati dan Kejari Makale

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Hiduplah dengan kelembutan dan kesabaran untuk menghindari terjadinya perkelahian atau perpecahan dalam berorganisasi dan hiduplah dalam belas kasihan dan kemurahan serta saling tolong menolong diantara satu sama lainya,” ajaknya.

Diakhir sambutanya, Wakil Bupati Zadrad menghimbau atas nama pemerintah (Tana Toraja) melalui momentum perayaan natal di malam ini, untuk terus menjaga keharmonisan, persatuan dengan cara tidak terpancing oleh berita atau isu-isu negatif yang tidak dapat dipertanggung jawabkan kebenaranya, serta tingkatkan kualitas diri dengan lebih banyak untuk bersikap toleransi serta saling menghargai dengan berbagai macam perbedaan.

Ditempat yang sama, Wakil Bupati Toraja Utara yang juga Ketua Pusat Persatuan Kaum Bapak (PKB) Gereja Toraja, Frederik Viktor Palimbong menyampaikan kepada seluruh yang hadir untuk bertambah teguh dalam Iman dan pelayanan bagi semua.

“Mari hidup harmonis dan toleran, dengan berbagai macam perbedaan suku, agama dan budaya, perbedaan yang ada adalah anugerah Tuhan yang wajib kita jaga, sehingga itu menjadi motivasi untuk mencapai persatuan dan kesatuan dalam membangun Toraja,” ujarnya

Ia juga mengajak PKBGT untuk selalu menjaga rasa persatuan dan kesatuan dalam menghadapi pemilu 2024.

“Mari tingkatkan rasa persaudaraan, rasa toleransi yang selama ini sudah tercipta, kita jaga dan pelihara menjelang tahun pemilu ke depan, karena itu adalah modal utama dalam membangun negeri ini,” ucapnya. (pri)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Akademisi Ramai-ramai Sebut Andalan Hati Unggul Telak di Debat Perdana Pilgub Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sinergi LAN–Pemkot Parepare dalam Penguatan Nilai Dasar ASN

PEDOMANRANKYAT, MAKASSAR - Sebagai bagian dari implementasi penguatan kapasitas aparatur, Pusjar SKMP LAN Makassar menggelar sesi Ceramah Penguatan...

Aksi Preventif PLN: 16 Pohon Berisiko Dipangkas di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam upaya menjaga keselamatan masyarakat serta meningkatkan keandalan pasokan listrik, PLN ULP Sinjai bersama mitra...

Sektor Pertanian Melesat, Mentan Amran: Berkat Kebijakan Spektakuler Presiden Prabowo

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa lonjakan capaian sektor pertanian sepanjang 2024–2025 merupakan bukti...

Kejati Sulsel Bongkar Dugaan Korupsi Bibit Nanas Rp60 Miliar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan melakukan penggeledahan di tiga lokasi berbeda pada Kamis (20/11/2025) terkait penyidikan...