Sambut Milad, FT UMI Adakan Jalan Santai, Prof Mansyur Ramli: Alumni Tak Lekang Waktu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Alumni merupakan salah satu unsur perguruan tinggi yang tak pernah lekang oleh waktu. Hal ini diungkapkan Ketua Pengurus Yayasan Wakaf Universitas Muslim Indonesia (UMI), Prof. Dr. Mansyur Ramli, SE, MSI, saat memberi sambutan usai kegiatan gerak jalan santai menyambut milad setengah abad Fakultas Teknik UMI (FT UMI) yang berlangsung di pelataran FT UMI, Sabtu (06/01/2024) pagi.

Prof Mansyur menyatakan, kegiatan seperti yang dilaksanakan FT UMI merupakan salah cara dalam memperkuat silaturahmi antara seluruh civitas akademika dan alumni, serta alumni dengan alumni, baik secara internal FT UMI maupun UMI secara keseluruhan.

“Kita patut berbangga karena UMI telah menjadi salah satu perguruan tinggi pertama di luar pulau Jawa, yang pertama memperoleh akreditasi unggul. Ini membuktikan kalau UMI memiliki mutu,” tegasnya.

Maka, lanjutnya, diharapkan bagi seluruh alumni di mana pun berada untuk terus menjaga citra dan nama baik UMI di dalam masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sinergitas TNI-Polri dan Pemerintah Bersama Catar Politeknik Maritim AMI Makassar Gelar Bakti Sosial

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...