Kalfin Alloto’dang Gelar Bimtek Bareng Saksi TPS, Diikuti 1200 Orang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Politisi Partai Perindo sekaligus sebagai Calon Anggota Legislatif (Caleg) DPRD Sulsel Dapil Sulsel 1, Makassar A, nomor urut 1 (satu) Kalfin Alloto’dang, S.Kom, MT, menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Tim TPS dengan mengusung tema ‘Dengan Semangat, Konsisten dan Komitmen yang Tinggi, Kita Dukung Serta Menangkan Kalfin Alloto’dang, S.Kom, MT menjadi Anggota DPRD Sulsel, di Gedung Serba Guna Addaraen Jl. Sultan Alauddin No.305 A, Kota Makassar, Minggu (04/02/2024) sekira pukul 09.00 Wita.

Dalam sambutannya Kalfin Alloto’dang mengungkapkan, kegiatan ini adalah konsolidasi Tim pemenangan dan bimtek bagi para saksi TPS.

“Kalau dijumlahkan, para saksi yang hadir pada kesempatan ini sebesar 1200 orang, namun pada kegiatan yang sama beberapa waktu lalu, sudah dilakukan, dan di ikuti sekitar 700 orang,” jelas Kalfin yang juga merupakan pengusaha bidang TI.

Lanjut Kalfin Alloto’dang, tugas utama mereka adalah mengawal suara-suara saya disetiap Tempat Pemungutan Suara alias TPS yang ada di dapil Sulsel 1 (satu), Makassar A hingga perhitungan suara nantinya, dan memenangkan Kalfin Alloto’dang di setiap wilayah masing-masing.

Saat ditanya oleh awak media terkait target Tim Pemenangan Kalfin Alloto’dang dalam mencari suara di dapil masing-masing, sembari tersenyum Kalfin mengatakan, saya targetkan sebanyak-banyaknya suara di wilayah masing-masing.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bawaslu RI Abhan, SH, MH Resmikan Ruang Sidang Nur Muthmainnah Kantor Bawaslu Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tiga Bulan Kerjasama Usaha Warung Makan di Lapas Makassar, Saliah Tidak Pernah Menerima Bagi Hasilnya

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Seorang pengusaha ayam crispy, Saliah, mengalami kerugian hingga lebih dari 82 juta rupiah akibat kerjasama...

Angka Stunting Masih Tinggi, Sulsel Genjot Kolaborasi Lintas Sektor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan memperkuat kolaborasi lintas sektor untuk menekan angka stunting yang masih tinggi...

Ketua Laskas Merah Putih Kota Makassar Resmi Mendaftar Balon Ketua Umum KONI Makassar 2025-2029

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua Laskar Merah Putih Kota Makassar, Sudirman Pangaribuan, resmi mendaftar sebagai bakal calon (balon) Ketua...

Kongres IV IKA SMANSA Bakal Dihadiri Perwakilan 50 Angkatan Alumni, Andi Ina : Penting Bagi Keberlanjutan Organisasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menjelang pelaksanaan Kongres IV Ikatan Alumni SMA Negeri 1 Makassar tahun 2025, Ketua Umum IKA...