ASN Disdik Sulsel Tandatangani Perjanjian Kerja, Iqbal Nadjamuddin Minta Perkuat Pokja

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Olehnya itu diharapkan kepada semua teman-teman pejabat dan staf untuk tidak bekerja sendiri-sendiri dan seluruh unit kerja tidak boleh mengedepankan ego sektoral dalam melaksanakan pekerjaan,” harapnya.

Saat ini, lanjut Iqbal, dibutuhkan kerjasama, saling berinteraksi dan kolaborasi satu sama lain dari seluruh komponen yang ada di Disdik Sulsel.

Iqbal berharap kepada seluruh kelompok kerja (Pokja) yang sudah terbentuk agar mempersiapkan segala kebutuhan sesuai tugas dan fungsinya masing-masing.

“Seluruh Pokja yang ada di Disdik Sulsel ini sudah harus bergerak, minimal memasifkan rapat-rapat internal dalam rangka persiapan untuk kebutuhan dalam pelaksanaan kegiatan di masing-masing Pokja,” tegasnya.

Pokja itu, lanjut Iqbal, harus diperkuat manajemen kerjanya dan harus mempersiapkan rencana kerja dan seluruh kebutuhannya, termasuk mempersiapkan bahan monitoring dan evaluasinya ketika turun ke lapangan (sekolah).

“Hal inilah yang nantinya menjadi dasar untuk sasaran kinerja kita yang terukur dengan administrasi yang efektif berdasarkan instrumen,” tandas Kadisdik Sulsel yang berdarah Maros ini.(*/Hdr)

Sumber : Haris Sinjai Perpus Disdik Sulsel

Baca juga :  Sosialisasi dan Pendidikan Politik Kepada Wartawan se-Kabupaten Pinrang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Promo Bioskop Februari 2025: Diskon, Cashback, dan Penawaran Menarik di XXI, CGV, dan Cinepolis

PEDOMANRAKYAT - Kabar gembira bagi pecinta film! Menyambut Februari 2025, jaringan bioskop ternama seperti XXI, CGV, dan Cinepolis...

Komisi I DPRD Pinrang Gelar RDP Soal Ternak Sapi yang Berkeliaran

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Polemik terkait ternak sapi yang berkeliaran dan merusak perkebunan warga di Desa Malimpung, Kecamatan Patampanua...

Tidak Ada Negara di Dalam Negara : NKRI Harga Mati !

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Beredarnya video dan informasi mengenai pelantikan Komite Nasional Papua Barat (KNPB) Konsulat Indonesia di wilayah...

Menag Matangkan Kurikulum Cinta dan Eco-Theology untuk Perkuat Kerukunan dan Kelestarian Alam

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Kementerian Agama (Kemenag) terus mematangkan konsep “Kurikulum Cinta” dan “Eco-Theology” sebagai upaya strategis dalam membangun...