Separuh Kursi di DPRD Sinjai Diisi Pendatang Baru

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Sejumlah wajah baru bakal menduduki kursi DPRD Sinjai periode 2024-2029. Bahkan jumlahnya cukup signifikan,mencapai 15 kursI dari total 30 kursi. Sebarannya terdapat di seluruh daerah pemilihan (dapil) yang ada di Kabupaten Sinjai.

Hal ini berdasarkan rapat pleno penetapan perolehan suara partai dan calon legislatif di KPU Kabupaten Sinjai. Penetapan ini ditandai dengan penandatanganan berita acara oleh semua komisioner KPU Sinjai dan para saksi parpol, Senin (4/3/2024) malam.

Dari hasil penghitungan KPU Sinjai menetapkan, Partai Nasdem memperoleh total lima kursi, Golkar, PKB dan Gerindra masing-masing meraih 4 kursi, PKS, PPP, PAN dan partai Demokrat meraih 3 kursi, dan PBB meraih 1 kursi.

Di Dapil 1, dari sembilan kursi yang diperebutkan, sebanyak lima di antaranya diisi nama-nama baru yaitu Sutomo dan Ardiansyah (Nasdem), Ridwan Anis dan A. Rusmiati (Golkar) dan A. Ridwan Asapa (Gerindra).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  PKS Hormati Deklarasi Anies-Cak Imin, Ahmad Syaikhu : Kami Berharap Partai Demokrat Tetap Berada di KPP

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...