Pj Bupati Enrekang Buka Seminar HMS UNIMEN, IKN Peluang Besar Warga Maspul

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Himpunan Mahasiswa Sipil Universitas Muhammadiyah Enrekang (HMS UNIMEN) menggelar seminar pembangunan dengan tema “Pengembangan infrastruktur di daerah sentral pertanian” dalam menyongsong rencana perpindahan Ibu Kota Negara (IKN) ke Kalimantan.

Seminar yang digelar di kampus UNIMEN juga menghadirkan narasumber Kadis Pertanian Enrekang Addi, Kabid PSDA dinas PURT Enrekang Lukman, dan Sujianto yang juga ketua HMS UNIMEN.

Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Pj Bupati Enrekang Dr. H. Baba pada Kamis (04/04/2024) di kampus UNIMEN.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Mentan Amran Pastikan Proses Hukum Terhadap Pengamat yang Diduga Rugikan Negara 5 Miliar Tetap Berjalan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tempe Catat Pernikahan Tertinggi di Wajo Sepanjang 2025, Capai 446 Pasangan Muslim

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Wajo mencatat jumlah penduduk Wajo pada tahun 2024 mencapai sekitar...

Bupati Luwu Utara Pimpin Gotong Royong Bersama PPPK di Kota Masamba

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim, memimpin langsung kegiatan gotong royong bersama Aparatur Sipil...

Catat Kecelakaan 238 dan Pelanggaran 10.795 Selama 2024-2025

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Selama tahun 2024-2025, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel)...

Bupati Soppeng Serahkan 3.507 SK PPPK Paruh Waktu 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE didampingi Wakil Bupati Ir Selle KS Dalle menyerahkan...