Pemilihan Duta Anak, Pj. Ketua TP. PKK Sinjai : Buktikan Anak Kita Bukan Generasi Stroberi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Dinas Pemberdayaan  Perempuan, Perlindungan Anak,  Pengendalian Penduduk dan  Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kabupaten Sinjai melalui Forum Anak Masseddi menggelar Pemilihan Duta Anak tahun 2024 yang dilaksanakan di Aula Hotel Grand Rofina Sinjai, Kamis (23/5/2024).

Kegiatan yang memasuki babak grandfinal Top 20 dengan tema “Menuju Kabupaten Sinjai Yang Layak Anak” ini dibuka oleh Penjabat Ketua TP. PKK Sinjai Cut Resmiati.

Dalam sambutannya ia menyampaikan bahwa para peserta pemilihan Duta Anak ini akan menjadi role mode bagi generasi muda di Kabupaten Sinjai yang tanggguh.

“Mari kita buktikan bahwa anak-anak Sinjai bukan generasi stroberi yang cenderung rendah dan mudah terpengaruh oleh berbagai situasi,” ungkapnya.

Menurutnya kegiatan ini merupakan upaya dari DP3AP2KB Sinjai untuk mewujudkan perlindungan dan kesejahteraan anak dalam rangka memenuhi amanat UU nomor 35 tahun 2014 tentang perubahan atas UU nomor 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak.

Istri Pj. Bupati Sinjai ini menitipkan harapan kepada peserta agar mengikuti kegiatan ini dengan sepenuh hati dalam rangka meraih cita-cita dan masa depan yang gemilang.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wujudkan Rasa Nyaman dan Aman Kepada Penumpang Kapal, Polsek Soeta Rutin Lakukan Pengamanan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...