Dapat Bantuan Pompa Air dari Kementan, Petani di Sinjai Sampaikan Ini

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Kelompok Tani Kolasa 1 yang berlokasi di desa Kampala Kecamatan Sinjai Timur kini memiliki harapan baru untuk meningkatkan produktivitas pertanian mereka.

Betapa tidak, Kementerian Pertanian Republik Indonesia (Kementan-RI) memberikan bantuan alat pompa air yang sangat dibutuhkan.

Bantuan ini sebelumnya diterima oleh Penjabat Bupati Sinjai T.R. Fahsul Falah yang diserahkan oleh Menteri Pertanian (Mentan) RI, Andi Amran Sulaiman, Senin (27/05/2024) pagi di kantor Gubernur Sulawesi Selatan (SulSel) di Makassar.

Muh. Jamil selaku Ketua Kelompok Tani Kolasa 1 saat ditemui ketika ujicoba pompa Rabu (29/5/2024) menyampaikan rasa syukurnya serta harapannya akan dampak positif dari alat pompa air ini.

Ia menyampaikan terima kasih kepada Menteri Pertanian, Penjabat Bupati Sinjai, Kadis TPHP Sinjaibserta seluruh pihakbyang selama ini memfasikitasi sehingga bantuan tersebut ia terima.

“Alhamdulillah pemerintah punyabperhatian besar kepada para petani di Sinjai. Dulu kendalanya pompanya terbatas jadi petani kalau mau mengairi harus antri nunggu. Kalau ada bantuan pompa ini para petani yang mau mengairi lahannya bisa semakin terbantu,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pengurus KKSS Jatim Ziarah ke Makam Jenderal M. Jusuf

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Halmahera Utara Piet Hein Babua Resmikan Gedung Gereja Baru Jemaat Sentrum Lembah Kemuliaan Tobelo

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Peresmian dan Pentabisan Gedung Gereja Baru Jemaat Sentrum Lembah Kemuliaan Tobelo dan Pembukaan Sidang...

Dandim 1408/Makassar Gerak Cepat Dampingi Kasdam Amankan Lokasi Konflik di Tallo

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Sugeng Hartono bersama Dandim 1408/Makassar Letkol Kav Ino Dwi Setyo Darmawan...

Di Usia 78, Hermawan Kartajaya Rayakan Ulang Tahun dengan Spirit Kebinekaan: “Chinese-Indonesian for Nusantara”

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Di sebuah ruangan yang dipenuhi tawa hangat, tepuk tangan, dan perjumpaan lintas generasi, Hermawan Kartajaya—Dewan...

Piala Dunia U-17 Delapan Tim ke Semifinal

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Hingga pukul 02.00 Wita Rabu (19/11/2025) dini hari tadi, sudah delapan tim yang memastikan diri...