Petaka Danau Galian Maros, Mayat Lansia Tewas Mengapung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, diguncang dengan penemuan yang mengejutkan. Sesosok mayat seorang pria lansia (Lanjut Usia) ditemukan mengapung di Danau galian, Selasa (28/5/2024).

“Iya tadi siang ditemukan mayat seorang pria lansia di Danau galian Lingkungan Pakallu, Kelurahan Kalabbirang, Kecamatan Bantimurung sekira pukul 11.30 Wita,” ucap Kapolsek Bantimurung AKP Hj. Ema Ratna AR.

Penemuan ini terjadi ketika seorang warga setempat bernama Nurdin yang sedang mencari rumput untuk makan ternaknya menemukan ada baju dan songkok dipinggir Danau galian.

“Merasa curiga, Nurdin kemudian pulang dan mendatangi rumah Badu yang diketahui sejak kemarin mencari ayahnya yang tak kunjung pulang ke rumah,” sebut Hj. Ema.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Hadiri Virtual Verifikasi Lanjutan Penilaian KKS, Bupati Irwan Paparkan Kesiapan Pinrang Mengikuti Penialain KKS

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...