Uji Kelayakan dan Kepatutan Calon Walikota Makassar H.Najmuddin SE Kembali Ikuti Fit And Proper DPD Demokrat Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kandidat Bakal Calon Walikota (Bacawalkot) H. Najmuddin SE, hari ini kembali mengikuti tahap penjaringan hingga fit and proper test yang dilaksanakan oleh Partai Demokrat di Hotel Claro, Rabu (29/5/2024).

Dengan itu, politisi dari Partai Gerindra ini optimis kedepan dirinya bakal diusung oleh Demokrat dalam Pilwakot Makassar tahun 2024.

“Saya telah mengikuti tahap fit and proper test yang dilakukan oleh Demokrat dari materi yang disampaikan oleh tim penjaringan Partai Demokrat kita optimis mempunyai visi misi yang sama untuk membangun Kota Makassar kedepan menjadi lebih baik lagi. Saya semakin optimis Demokrat nanti akan bersama-sama kita dalam Pilwakot Makassar,” ungkap NJM.

Terlihat H.Najmuddin yang mengenakan batik bercorak hitam coklat dan didampingi Kordinator relawan NJM Ahmad Riadi saat menggelar konferensi pers dihadapan para jurnalis, usai mengikuti fit and proper test.

Politisi berlatar belakang pengusaha itu, menyampaikan bahwa saat ini dirinya fokus mengikuti mekanisme dan tahapan yang sedang berjalan di partai politik.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tahun 2024, Rutan Kelas IIB Watansoppeng Raih Penghargaan Tingkat Nasional P2HAM dan WBK

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hasanuddin Hadiri Pembukaan STQH Nasional ke-XXVIII Tahun 2025 di Kendari

PEDOMANRAKYAT, KENDARI – Suasana penuh khidmat dan semangat religius mewarnai pembukaan Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadis (STQH) Nasional...

Kunker di Tabang, Bupati Mamasa Libatkan Dinkes Gelar Pengobatan Gratis

PEDOMANRAKYAT, MAMASA – Di bawah kepemimpinan Bupati Welem Sambolangi, Pemerintah Kabupaten Mamasa, Provinsi Sulawesi Barat, terus menunjukkan komitmennya...

Pengurus Masji Al Muttahidah Adakan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Ratusan umat Muslim memadati halaman Masjid Al-Muttahidah Tokinjong, Kelurahan Balangnipa, Kecamatan Sinjai Utara untuk mengikuti...

Camat Tomoni Timur MintaUmat Kristiani Jaga Kebersihan dan Keamanan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, LUTIM — Camat Tomoni Timur, Yulius, mengingatkan pentingnya menjaga kebersihan, ketertiban, dan keamanan lingkungan kepada dua jemaat...