Penerima Bantuan PIP di SDN 84 Mangarabombang Sinjai Bertambah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Abdul Syukur menjelaskan, syarat penerima bantuan dari Kemendikbud ini yakni siswa yang orang tuanya memiliki penghasilan dibawah rata-rata dibuktikan dengan surat keterangan tidak mampu dari pemerintah setemoat dan mempunyai kartu Jaminan Kesehatan Nasional (JKN).

Saat ini sudah dilakukan pencairan tahap pertama sebanyak 54 siswa, sedangkan untukbtahap kedua saat ini sementara dalam proses pencairan. Adapun besaran yang diterima masing-masing siswa kelas 1 hingga kelas 5 sebesar Rp 450 ribu dan dan siswa kelas 6 aebeaar Rp. 250 ribu yang ditransfer melalui rekening bank BRI.

Pihaknya menyampaikan pesan penting kepada para siswa-siswi dan orangtuanya yang menerima dana bantuan PIP agar digunakan untuk keperluan pendidikan.

“Kami menegaskan kepada para siswa-siswi dan orang tuanya agar uangnya digunakan untuk keperluan pendidikan seperti perlengkapan sekolah baik seragam, alat tulis, atau kebutuhan pendidikan lainnya,” jelasnya lagi.

Diketahui, PIP adalah program bantuan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) berupa uang tunai, perluasan akses, dan kesempatan belajar dari pemerintah untuk peserta didik dan mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Baksos di HUT ke-77 TNI, Pangdam : Semua yang Kita Lakukan Harus Bisa Bermanfaat untuk Masyarakat dan Bangsa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...