Cafe Demokrasi, KPU Enrekang: Media Mitra Strategis Pilkada 2024

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Enrekang menggelar acara “Sosialisasi Cafe Demokrasi” terkait peran media dalam mensukseskan tahapan Pilkada serentak tahun 2024. Sosialisasi diadakan di Cafe Latimojong, Kamis, 11 Juli 2024.

Kegiatan tersebut dibuka Plh Ketua KPU, Muhammad Rahmat, yang juga menjabat sebagai komisioner KPU Kabupaten Enrekang di bidang Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan SDM.

Rahmat menyatakan pentingnya peran media dalam memberikan informasi yang akurat dan terpercaya kepada masyarakat. “Media adalah mitra strategis kami dalam menyampaikan informasi pemilu. Kerja sama yang baik dengan media akan membantu kami memastikan bahwa masyarakat mendapatkan informasi yang benar dan tepat,” ujarnya.

Diungkapkan juga bahwa kesuksesan Pilkada tidak hanya bergantung pada penyelenggara, tetapi juga dukungan dari media. “Kami berharap rekan-rekan media lebih proaktif dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat,” tambahnya.

Apalagi katanya, bentuk geografis Enrekang masih sulit dijangkau oleh sebagian masyarakat, misalnya kendala sinyal yang belum maksimal. Oleh karena itu, peran media sangatlah penting.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Alumni SMPN Taccipi Bone Reuni Akbar, Sepakat Bangun Musholla Berlantai Dua

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...