Cafe Demokrasi, KPU Enrekang: Media Mitra Strategis Pilkada 2024

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Enrekang menggelar acara “Sosialisasi Cafe Demokrasi” terkait peran media dalam mensukseskan tahapan Pilkada serentak tahun 2024. Sosialisasi diadakan di Cafe Latimojong, Kamis, 11 Juli 2024.

Kegiatan tersebut dibuka Plh Ketua KPU, Muhammad Rahmat, yang juga menjabat sebagai komisioner KPU Kabupaten Enrekang di bidang Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan SDM.

Rahmat menyatakan pentingnya peran media dalam memberikan informasi yang akurat dan terpercaya kepada masyarakat. “Media adalah mitra strategis kami dalam menyampaikan informasi pemilu. Kerja sama yang baik dengan media akan membantu kami memastikan bahwa masyarakat mendapatkan informasi yang benar dan tepat,” ujarnya.

Diungkapkan juga bahwa kesuksesan Pilkada tidak hanya bergantung pada penyelenggara, tetapi juga dukungan dari media. “Kami berharap rekan-rekan media lebih proaktif dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat,” tambahnya.

Apalagi katanya, bentuk geografis Enrekang masih sulit dijangkau oleh sebagian masyarakat, misalnya kendala sinyal yang belum maksimal. Oleh karena itu, peran media sangatlah penting.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  H. Pattola, Ayahanda H. Syaiful Anggota DPRD Kota Makassar Meninggal Dunia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Antusias Tinggi, Ribuan Guru dan Pelajar di Sinjai Ikuti Jalan Sehat

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif melepas ribuan peserta jalan sehat dalam rangka memperingati Hari Guru...

Audensi LSM TKN dan DPW APPI Sumut ke Kadis Naker, Dorong Sinergi Penyelesaian Sengketa Ketenagakerjaan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Ketua Umum LSM Tim Kenziro Kompas Nusantara (TKN) Adiwarman Lubis beserta Wasekjen LSM DPP TKN...

Akad Nikah Fiqar–Falih: Pertemuan Dua Keluarga Besar, Dalam Suasana Haru dan Kehangatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di balik pintu kaca Lotus Ballroom lantai dua Hotel Four Points by Sheraton Makassar, suasana...

Arwan Tjahjadi Resmikan Loka Loka: Ruang Kreatif Baru yang Hidupkan Semangat UMKM Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Gelombang semangat baru untuk mendorong kreativitas dan pemberdayaan UMKM kembali bergema di Makassar. Sabtu (22/11/2025),...