Kuasa Hukum Korban Bantah Kliennya Lakukan Penyerobotan Tanah di Mannuruki

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Muhammad Amir jufri (50) yang beralamat jalan Perintis Kemerdekaan, bekerja selaku wiraswasta, dilaporkan degan Kasus tuduhan penyerobotan tanah yang terjadi di Kelurahan Sudiang Kecamatan Biringkanaya, dan saat ini ditangani oleh Polrestabes Makassar.

Pertama-Pertama Pak Amir Jufri dilaporkan di Polsek Biringkanaya dengan Laporan Polisi Nomor : LP/53/11/2024/ Sek.Biringkanaya /Polrestabes Makassar pada tanggal 09 Februari 2024 dalam perkara dugaan tindak pidana penipuan atau Pengelapan sebagai mana dimaksud dalam pasal 378 atau 372 KUP pidana yang terjadi di jalan Manuruki Kelurahan Sudiang Raya kecamatan Biringkanaya kota Makassar pada tanggal 24 September 2019.

Muhammad Amir Jufri Merasa dirinya dirugikan dengan tuduhan penyerobotan tanah dan menggugat Fadli di Kelurahan Sudiang Raya Jalan Manuruki Daya, Kecamatan Biringkanaya kota Makassar oleh PT. Aditia Sarina.

Muhammad Amir Jufri pun berinisiatif mengadakan konferensi pers di sebuah Cafe di bilangan jalan Perintis Kemerdekaan kecamatan Tamalanrea bersama sejumlah awak media, Jumat (12/07/2024).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Penceramah Masjid Kubah 99 Harus Hafal Alquran 5 Juz dan Bebas Afiliasi Teroris

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...