Dua Partai Pengusung Kawal Ombas – Marthen Mendaftar di KPU Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Pasangan Bacabup dan Bacawabup Yohanis Bassang dan Marten Rantetondok ditemani keluarga, relawan dan pengurus kader partai politik memantapkan diri mendaftar ke KPU Toraja Utara. Keduanya datang langsung didampingi dua parpol pendukung bersama ratusan relawan.

Kedua parpol pengusung yakni Golkar dan Perindo bersama tim pemenangan Mengantar langsung kedua pasangan menuju Kantor KPU, selanjutnya usai berkas dinyatakan lengkap, keduanya resmi mendaftar sebagai peserta Pilkada 2024.

Bacabup Yohanis Bassang bersama Bacawabup Marten Rantetondok usai berkasnya dinyatakan lengkap langsung melakukan konferensi Pers yang didampingi pengurus partai pengusung.

Dalam konfres ia menyampaikan, kami datang mendaftar membawa berkas persyaratan sebagai bacabup dan kami optimis menang dan juga siap kalah, mari kita berkompetisi secara sehat dalam pilkada 2024 ini, harapnya.

Ia mengatakan, nantinya kalau kembali terpilih akan melanjutkan program pembangunan dan yang masih prioritas tetap diteruskan dan ditingkatkan.katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Serahkan Bantuan Kursi di Kelurahan Batupanga, Wakil Ketua DPRD Sulbar : Mohon Dijaga Dengan Baik

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...