Kadisdik Sulsel : 140 Ribu Anak Tidak Sekolah Akan Dibuatkan Program Tersendiri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ada gagasan menarik disampaikan oleh Kadis Pendidikan Sulawesi Selatan Iqbal Nadjamuddin, di hadapan wartawan di gedung guru Jusuf Kala, Kamis (26/09/2024).

Angka 140 ribu Anak Tidak Sekolah (ATS) di Sulsel itu akan dibuatkan program tersendiri untuk menangani hal tersebut.

“Langkah awal adalah kita akan melakukan pemetaan ulang. Kita ingin melihat dilapangan apa yang sebenarnya terjadi. Kita akan carikan solusi dan mereka mendapatkan ijazah,” ujar Iqbal.

Selain itu, pihaknya juga akan membuat sekolah terbuka dan sekolah virtual. Pihaknya menginginkan solusi cepat untuk mengembalikan mereka yang tidak sekolah.

“Selain itu kita akan berkolaborasi dengan lembaga terkait ATS ini. Intinya mereka kembali ke sekolah secara formal,” tambahnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Melalui Sie Dokkes, Kapolres AKBP Restu Wijayanto Kembali Cek Keadaan Ibu Hanisah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...