Bangunan Megah di Nipa-Nipa Antang Diduga Tak Miliki PBG

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sebuah bangunan megah yang berlokasi di wilayah Nipa-Nipa, Kelurahan Antang, Kecamatan Manggala, tepatnya di depan Kampus Universitas Pejuang Indonesia (UPRI) Antang, Makassar, diduga dibangun tanpa memiliki Persetujuan Bangunan Gedung (PBG), yang sebelumnya dikenal sebagai Izin Mendirikan Bangunan (IMB) sesuai dengan Peraturan Daerah Kota Makassar.

Dari pantauan media ini, bangunan tersebut hingga kini masih dalam tahap pengerjaan.

Sekretaris Dinas Tata Ruang dan Bangunan (DTRB) Kota Makassar, Fuad Azis, saat dikonfirmasi mengenai dugaan tersebut mengatakan, pihaknya akan menindaklanjuti masalah ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam XIV/Hsn : Toleransi Beragama Kita Jadikan Platform Untuk Pembumian Kecintaan Kepada NKRI

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Appi Lantik Neilma Palamba Jadi Pj Sekda Makassar

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, resmi melantik Nielma Palamba sebagai Penjabat Sekretaris Daerah Kota...

Evaluasi Laboratorium IPA SMA 2 Enrekang : Menyusun Strategi Baru dari Balik Meja Diskusi

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG — Suasana di UPT SMA Negeri 2 Enrekang, Sulawesi Selatan, Senin, 28 April 2025, terasa berbeda. Di...

Bentrok Pecah saat Eksekusi Showroom di Makassar, 900 Polisi Dikerahkan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Eksekusi lahan showroom mobil di Jalan A.P. Pettarani, Makassar, Sulawesi Selatan, Senin, 28 April 2025,...

Pagi Ulang Tahun Mentan Amran : Usia 57 yang Penuh Keajaiban

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - “Usia 55 dan 57 bukan cocokologi, bukan kebetulan. Ini rancangan Allah, jelas terpampang dalam Surah...