BPJS Ketenagakerjaan Soppeng Sasar Nelayan Danau Tempe

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG.- Program Sistem Perlindungan Petani Soppeng Maju dan Sejahtera (Sutasoma) kolaborasi antara Pemerintah Kabupaten Soppeng dengan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan berhasil mengangkat nama Kabupaten Soppeng di tingkat nasional .

Keberhasilan tersebut ditandai penghargaan Satya Lancana Wira Karya dari Presiden RI kepada Bupati Soppeng tahun 2023 lalu. Namun selain program Sutasoma kami terus meningkatkan kegiatam sosialisasi dengan menyasar sektor bukan penerima upah yaitu nelayan Danau Tempe,ungkap Kepala BPJS Ketenagakerjaan Kabupaten Soppeng Ady Syamsul kepada pedomanrakyat.co.id Rabu 23 Oktober 2023 .

Sosialisasi program perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan digelar di kantor UPTD TPI Salomate Kecamatan Marioriawa ,Jumat pekan lalu . Acara dihadiri Kepala Dinas Peternakan ,Kesehatan Hewan dan Perikanan Kabupaten Soppeng Ir Erman Asnawi M,Si bersama jajaran , Kepala BPJS Ketenagakerjaan diwakili Dwi Ningrum Apriani .penyuluh perikanan serta segenap nelayan Danau Tempe .

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wisatawan Nyaris Masuk Jurang, Polisi Bantu Evakuasi Kendaraan di Toraja Utara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...

Hadiri Perayaan Natal Ikatan Keluarga Toraja Kabupaten Luwu Utara, Wakil Bupati Pesankan Ini

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Ribuan umat Kristiani hadiri perayaan natal Ikatan Keluarga Toraja (IKAT) Kabupaten Luwu Utara (Lutra)...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...