Periode Desember 2024, Unhas Mewisuda 2076 Alumni

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Wakil Rektor I Unhas Prof.drg.Muhammad Ruslin, M.Kes., Ph.D., Sp.BM (K) dalam laporannya pada wisuda hari pertama, Selasa (17/12/2024) menyebutkan, dari seluruh alumni itu 1061 laki-laki dan 1015 perempuan. Wisudawan/wati periode Desember 2024 hari pertama sebanyak 1036 orang, yakni Fakultas Kedokteran 136, Fakultas Keperawatan 109, FKM 46, Fakultas Kehutanan 24, Program Pascasarjana 28, FISIP 80, Fakultas Pertanian 62 dan Fakultas Teknik 557 orang.

Mengenai indeks prestasi kumulatif dan masa penyelesaian studi rata-ratalulusan,kata Muhammad Ruslin, S-1 IPK 3,66 masa studi 4,4 tahun; profesi IPK 3,62, masa studi 0,7 tahun; Magister IPK 3,92, masa studi 2 tahun, S-3, IPK 3, 96 masa studi 3,10 tahun, Spesialis-1 IPK 3,90, masa studi 4,0 tahun, Spesialis-2 IPK 3,98 dengan rata-rata lama studi 4,10 tahun.

Mereka yang memperoleh predikat lulusan terbaik tingkat fakultas program sarjana memperoleh piagam penghargaan, sedangkan lulusan terbaik tingkat universitas dari program sarjana memperoleh Taplus Bank BNI masing-masing sebesar Rp 2,5 juta untuk program eksakta dan non-eksakta.

Berikut ini rincian nama-nama wisudawan termuda:
1. Program Sarjana S1: Citra Dewi Arifana, program studi Pendidikan Kedokteran Gigi, usia 20 tahun 6 bulan
2. Program Magister S2: Asra Aina, program studi Matematika Terapan, usia 22 tahun 4 bulan
3. Program Doktor S3: A Nur Asri Ainun, program studi Manajemen, usia 26 tahun 2 bulan
4. Program Profesi: Tifal Iffah Ramadhani, program studi Profesi Dokter Hewan, usia 22 tahun 0 bulan
5. Program PPDS dan PPDGS: Muhammad Fadli Hidayat, program studi Radiologi Kedokteran Gigi, usia 25 tahun 2 bulan
Adapun rincian lulusan terbaik masing-masing:
1. Magister: Andi Prastiyo, Fakultas Kehutanan, program studi Kehutanan, IPK 4,0
2. Sarjana eksakta: Elvina Mamira Rahman, Fakultas Keperawatan, program studi Keperawatan, IPK 3,99
3. Sarjana non-eksakta: Andi Putri Najwah, Fakultas Isipol, program studi Komunikasi, IPK 3,99
4. Program sub spesialis: Hery Irawan, Fakultas Kedokteran, program studi Sub Spesialis Anaestesiologi dan Terapi, IPK 3,99
5. Program spesialis: Tuti Alawiyah, fakultas kedokteran, program studi ilmu patologi klinik, ipk 3,99
6. Program Profesi:
– Andi Muhammad Yogama Bhakti NP, Fakultas Kedokteran, program studi Profesi Dokter, IPK 3,94
– Vanesa Valensia, Fakultas Kedokteran, Profesi Dokter Hewan, IPK 4,00
– Nur Fuadi Nisah Darwis, Fakultas Keperawatan, program studi Profesi Ners, IPK 4,00.(mda)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketua YPKT Lantik Kepala SMK Kristen Tagari Toraja

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Rektor Prof Dr. Agus Salim: Pameran Pendidikan di Dili, UKIP Makassar Jadi Pilihan Favorit Calon Mahasiswa Timor Leste

PEDOMAN RAKYAT, DILi, TIMUR LESTE.-Stand pameran Universitas Kristen Indonesia Paulus (UKIP) Makassar menjadi salah satu yang paling ramai...

Peringatan Hari Sumpah Pemuda Di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Semangat Hari Sumpah Pemuda ke-97 begitu terasa di lapangan upacara Pusjar SKMP LAN Makassar pada...

Rektor Prof Dr Agus Salim: Angkatan Perdana S3 Hukum UKIP Diminati 30 Calon Mahasiswa Baru

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR. - UKIP secara resmi membuka Program Studi Doktor (S3) Ilmu Hukum setelah menerima Surat Keputusan...

UKI Paulus Diberi Kepercayaan Tuan Rumah Pelatihan Verifikator RPL dari Kemdiktisaintek untuk Lima Wilayah LLDIKTI

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR. Universitas Kristen Indonesia (UKI) Paulus Makassar ditunjuk sebagai tuan rumah pelaksanaan Training of Trainer (ToT)...