Ahmadi Minta Stakeholder Dukung Hasil Kajian Rantai Nilai Produk Perikanan di Pinrang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Karena itu, Ahmadi mengimbau, para peserta dapat memanfaatkan potensi lahan yang tersedia untuk meningkatkan hasil produksi perikanan.

“Potensi ini menjadi peluang besar bagi peningkatan kesejahteraan pelaku usaha perikanan, sekaligus berkontribusi pada perekonomian Pinrang,” ujarnya.

Menurutnya, dengan sinergitas antara hasil kajian, inovasi, dan kolaborasi berbagai pihak, sektor perikanan Pinrang diharapkan mampu berkembang secara berkelanjutan, memberikan manfaat besar bagi masyarakat, serta mendukung peningkatan ekonomi daerah di masa mendatang.

Dalam kegiatan ini, juga tampak hadir Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia, Provinsi Sulawesi Selatan, Rizki Ernadi Wimanda, sejumlah peneliti sektor perikanan, kepala OPD terkait, akademisi, pelaku usaha perikanan budidaya, serta peserta lainnya. (busrah)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  DPC Hanura Toli-Toli Siap Bentuk Tim Penerimaan Bacaleg, Agustinus : Semoga Amanah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Raih Keberkahan di Bulan Ramadan, Polwan Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Mengajar Mengaji Bagi Anak-anak di TPA Alif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka meraih keberkahan di bulan suci Ramadan, Polisi Wanita (Polwan) Polres Pelabuhan Makassar menggelar...

Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Aktif Pantau Pertumbuhan Bibit Cabai dan Terong yang Disemai di Polibag

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan di wilayah perkotaan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar aktif memantau pertumbuhan...

Jaga Kamtibmas Selama Ramadan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar di Pulau Barrang Lompo Terus Tingkatkan Patroli

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama bulan suci Ramadan 1446 H / 2025 M,...

Majelis Syuhada, Pejuang Subuh Berkeliling ke Masjid-masjid

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Akhir-akhir ini salah satu komunitas jamaah yang mendapat simpati dan perhatian umat Islam dan masyarakat...