Menag Nasaruddin Umar Luncurkan PIJAKAN dan Kemenag Corpu : Era Baru Manajemen SDM Kemenag

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sementara itu, Kemenag Corpu dihadirkan sebagai pusat pembelajaran modern yang terintegrasi, memberikan kesempatan kepada seluruh ASN Kemenag untuk meningkatkan kompetensi dan keterampilan mereka.

“Kita mencoba mengelola pengetahuan ini secara modern melalui Kemenag Corpu,” kata Dhani, sapaan akrab Kepala BMBPSDM.

Ia menegaskan pentingnya ASN untuk keluar dari zona nyaman dan terus belajar guna menghadapi tantangan masa depan.

“Tidak boleh ada ASN Kemenag yang berada dalam zona nyaman. Orang yang terpelajar adalah pemilik masa lalu, sedangkan orang yang terus belajar adalah pemilik masa depan,” tegas Dhani.

Era Baru SDM Berbasis Teknologi

Peluncuran PIJAKAN dan Kemenag Corpu mencerminkan komitmen Kementerian Agama untuk menghadapi dinamika zaman dengan inovasi berbasis teknologi.

Dua program ini diharapkan mampu membangun budaya belajar berkelanjutan serta mendorong peningkatan kualitas layanan pendidikan dan keagamaan bagi masyarakat Indonesia.

Dengan langkah strategis ini, Kemenag menunjukkan posisinya sebagai institusi yang adaptif terhadap perubahan dan berorientasi pada masa depan.

“Ini adalah awal dari transformasi besar dalam pengelolaan SDM di Kemenag,” pungkas Menag.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Berikan Pelayanan Prima, Unit Binmas Paotere Bantu Warga Hendak Turun dari Kapal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Raih Keberkahan di Bulan Ramadan, Polwan Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Mengajar Mengaji Bagi Anak-anak di TPA Alif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka meraih keberkahan di bulan suci Ramadan, Polisi Wanita (Polwan) Polres Pelabuhan Makassar menggelar...

Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Aktif Pantau Pertumbuhan Bibit Cabai dan Terong yang Disemai di Polibag

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan di wilayah perkotaan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar aktif memantau pertumbuhan...

Jaga Kamtibmas Selama Ramadan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar di Pulau Barrang Lompo Terus Tingkatkan Patroli

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama bulan suci Ramadan 1446 H / 2025 M,...

Majelis Syuhada, Pejuang Subuh Berkeliling ke Masjid-masjid

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Akhir-akhir ini salah satu komunitas jamaah yang mendapat simpati dan perhatian umat Islam dan masyarakat...