Kejati Sulsel Setujui Penyelesaian Kasus Penganiayaan Mahasiswa Melalui Keadilan Restoratif

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Tersangka, yang juga Ketua Himpunan Mahasiswa Jurusan Arsitektur, datang dan mempertanyakan alasan AF bergabung dalam kegiatan HMI tanpa bergabung ke organisasi himpunan mahasiswa jurusannya.

Jawaban AF yang disertai tawa memicu kemarahan tersangka, yang kemudian menampar korban hingga menyebabkan pembengkakan di pipi kanan, sebagaimana tercatat dalam hasil visum RS Stella Maris.

Pertimbangan Keadilan Restoratif

Kejari Makassar mengusulkan penyelesaian perkara melalui RJ dengan mempertimbangkan beberapa aspek, di antaranya :
1. Tersangka baru pertama kali melakukan tindak pidana dan diancam dengan hukuman di bawah lima tahun penjara.
2. Luka yang dialami korban telah sembuh dan tidak meninggalkan bekas.
3. Kedua belah pihak telah mencapai kesepakatan damai yang juga mendapat respons positif dari masyarakat.

Kajati Sulsel, Agus Salim menegaskan, keputusan ini diambil dengan mempertimbangkan ketentuan dalam Peraturan Jaksa Agung (Perja) Nomor 15 Tahun 2021 tentang Penghentian Penuntutan Berdasarkan Keadilan Restoratif.

“Atas nama pimpinan, kami menyetujui perkara penganiayaan yang diajukan Kejari Makassar untuk diselesaikan melalui Restorative Justice. Kami berharap kasus ini menjadi pembelajaran, khususnya dalam dunia akademik dan organisasi kemahasiswaan, baik internal maupun eksternal kampus,” ujar Agus Salim.

Dengan keputusan ini, diharapkan penyelesaian berbasis keadilan restoratif dapat menjadi alternatif dalam menangani kasus serupa, memberikan efek jera bagi pelaku, serta mendorong terciptanya suasana akademik yang lebih harmonis dan bebas dari tindak kekerasan.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Personelnya, Ini Pesan Kapolres Pelabuhan Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

“Koordinat Rasa”: Saat Sepuluh Penulis Menyulam Kata dan Menemukan Makna

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana di BSI UKM Center, Jalan S. Saddang, Makassar, Senin (3/11/2025), terasa berbeda. Hangat, akrab,...

Kebakaran di Pitumpanua, Rumah Panggung dan Sarang Walet Tiga Lantai Jadi Abu

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Sebuah rumah panggung milik warga di Dusun Batutittie, Desa Alelebbae, Kecamatan Pitumpanua, Kabupaten Wajo, hangus...

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (12) Cosplayer Di Tengah Lautan Manusia CFD

Fadhil Azhim Prodi Akuntansi FEB/Magang ‘identitas’ Matahari mulai menyapa bumi dengan sinarnya. Ayam mulai bernyanyi. Beberapa anak mulai bermain dengan...

Pada “Koordinat Rasa”, 10 Penulis “Bersekutu”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Boleh jadi ini pertama kali dalam bidang literasi di Kota Makassar, sepuluh penulis berkolaborasi menulis...