Ratusan Knalpot Resing Dimusnahkan, Satlantas Tindak Lanjuti Keluhan Masyarakat Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.-Satuan Lalu lintas Polres Toraja Utara Polda Sulsel memusnahkan ratusan knalpot resing, hasil dari penindakan selama pelaksanaan operasi Keselamatan Pallawa 2025, pemusnahan knalpot tersebut berlangsung di depan Pos Lantas Kandean Dulang, Rantepao, Selasa (04/03/2025).

Dalam kegiatan pemusnahan yang digelar itu, ratusan knalpot brong (resing) yang telah disita dari berbagai kendaraan bermotor selama dua pekan operasi Pallawa digelar di Kabupaten Toraja Utara, dengan pemusnahan menggunakan alat berat vibro roller (stump).

Saat dikonfirmasi, Kasatlantas Polres Toraja Utara AKP Marsuki, S.Pd mengungkapkan bahwa knalpot brong yang dimusnahkan ini merupakan pelanggaran terhadap spesifikasi teknis pada kelengkapan peralatan kendaraan bermotor.

“Knalpot yang tidak sesuai standar ini tidak hanya mengganggu ketertiban umum tetapi juga meningkatkan risiko kecelakaan,” Ujarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bawaslu Sulsel Kerja Sama Institut Bisnis Nitro Fajar, STIE Bungaya dan HMI

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sidang Kasus Korupsi Proyek Perpipaan Makassar, Saksi Bank Bukopin Syariah Dihadirkan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri Makassar kembali menggelar sidang perkara dugaan korupsi...

Tingkatkan Sinergitas, Kapolres Bersama Ketua PN Sambangi Kajari Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Dalam upaya terus meningkatkan sinergitas antar Aparat Penegak Hukum (APH) di Kabupaten Soppeng , Kapolres...

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor CurianĀ  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...

Terduga Pelaku Penipuan Modus Proyek FiktifĀ  Diamankan Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob Ipda Andi...