Komitmen Berantas Penyalahgunaan Narkoba, Polres Kolaka Amankan 2 Terduga Pelaku Narkotika Jenis Sabu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA – Polres Kolaka dan jajarannya berkomitmen untuk memberantas peredaran dan penyalahgunaan narkoba (narkotika dan obat terlarang) di wilayah hukumnya, dan berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika jenis sabu.

Berawal dari program Kapolres Kolaka yakni Sahabat Polri, Polsek Watubangga memperoleh informasi dan keluhan masyarakat terkait penggunaan dan peredaran narkotika di rumah pria berinisial L. Atas dasar informasi itu sehingga Polsek Watubangga Polres Kolaka melakukan penyelidikan untuk menindaklanjuti program Sahabat Polri.

Kapolsek Watubangga Ipda Hendra, SH bersama personel mendatangi rumah L dengan didampingi Lurah Anaiwoi Arwan, ST. Ketika itu L ditemukan sedang melakukan penyalahgunaan narkotika jenis sabu bersama perempuan P dan H.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ada Apa ?, Garuda Keadilan Temui Anak Mantan Mentan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...

Awal Tahun, Pusjar SKMP LAN Tegaskan Komitmen Mitra PPNPN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Aula Hasanuddin, Rabu (7/1/2026) siang, tampak berbeda dari hari-hari kerja biasa. Deretan kursi tertata...

Sinergi Tanpa Sekat, Musrenbang Kunjung Mae Fokus pada Skala Prioritas dan Visi “Muliakan Makassar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komitmen untuk memacu roda pembangunan di Kelurahan Kunjung Mae terus dibuktikan secara nyata. Pada Kamis...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...