Diduga Seenaknya Masuk dan Pulang Mengajar, Oknum Guru di SDN Lauwa Disoroti Sejumlah Wali Murid

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Pekerjaan sebagai guru adalah profesi yang sangat membanggakan lantaran dari seorang guru bisa melahirkan genaris penerus bangsa di segala bidang. Namun apa bila seorang guru yang seenaknya saja datang dan pulang mengajar sangatlah tidak memberikan contoh yang baik kepada seluruh anak didiknya dan bisa membuat para anak didiknya enggan ke sekolah dan terlambat pembelajaran.

Seperti yang kini menjadi sorotan sejumlah wali murid di salah satu sekolah dasar yang ada di Kecamatan Biringbulu, Kabupaten Gowa diduga ada seorang oknum guru kelas 3 SDN Lauwa yang diketahui berinisial R hanya masuk mengajar dua hari atau tiga hari dalam seminggu.

Lebih parahnya lagi oknum guru ini juga diketahui masuk mengajar pada jam 9.00 pagi namun pulangnya pada jam 10.00 pagi lantaran harus membuka toko jualannya, dan akibatnya membuat para siswa-siswi hanya bermain-main di kelas tanpa mengikuti pelajaran lagi dikarenakan oknum guru ini sudah pulang.

Didapatkan pula informasi, alasannya kenapa sering terlambat atau tidak masuk mengajar karena menurut pernyataannya, ibu kabid yang memberikan solusi seperti itu bisa hanya 2-3 kali dalam satu minggu ke sekolah.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Petani di Sinjai Ikuti Bimtek Penangkaran Benih, Wujudkan Program SIMANIS

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Operasi Antik Lipu 2025, Polres Soppeng Ungkap 6 Kasus Narkoba 

PEDOMANRAKYAT , SOPPENG – Operasi Antik Lipu 2025 yang digelar Polres Soppeng dari tanggal 10 hingga 29 Juni...

Khidmat, Upacara dan Syukuran Hari Bhayangkara Ke 79 Di Soppeng 

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Upacara peringatan Hari Bhayangkara ke 79 yang mengusung Thema Polri Untuk Masyarakat berlangsung penuh khidmat...

Perubahan AKSI PKA XV: Dari Proyek ke Proses, Dari Gagasan ke Dampak

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pameran Perubahan AKSI Pelatihan Kepemimpinan Administrator (PKA) Angkatan XV tahun 2025 resmi digelar, Selasa (01/7/2025)...

Kapolres Stephanus Luckyto : Tanpa Kepercayaan dan Kerjasama Masyarakat, Polri Tidak Berarti

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA - Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 di Polres Toraja Utara Polda Sulsel...