Tingkatkan Literasi Masyarakat, Bupati Sinjai Buka Bimtek Membaca Nyaring

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Semoga pengetahuan ini nantinya dapat diimplementasikan di lingkungan masing-masing, baik di sekolah, perpustakaan, maupun di lingkungan keluarga,” tandasnya.

Kepala Dispusip Sinjai Abdul Aziz Amin dalam laporannya menyampaikan bahwa tujuan bimtek ini adalah untuk meningkatkan kemampuan membaca nyaring yang efektif, menarik, termasuk intonasi, ekprsesi dan gestur yang tepat.

Selain itu, untuk mendorong pembelajaran interaktif dengan menciptakan suasana belajar yang lebih hidup dan partisipatif antara pembaca dan pendengar.

Kegiatan yang diikuti sebanyak 150 peserta ini turut dihadiri oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Sinjai H. Faried Wajedi, Staf Ahli Bupati Sinjai Bidang Sosial dan SDM H. Andi Mandasini serta Sekretaris Disdik Sinjai Dian Purnamasari. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Minta Relawan Tak Terpancing Isu Negatif, Gibran : Saya Fokus Bekerja, Bukan Membalas!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menelusuri Jejak Kejayaan Gowa: Putra Mahkota dan Lembaga Pusaka Leluhur Gelar Ziarah Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Dalam semangat melestarikan nilai-nilai luhur kerajaan dan mempererat hubungan spiritual dengan para pendahulu, Putra Mahkota...

Curah Hujan Tinggi, Abrasi dan Jembatan Darurat jadi Perhatian Bupati

PEDOMANRAKYAT, PINRANG — Curah hujan dengan intensitas tinggi yang terjadi di wlayah Kabupaten Pinrang, beberapa hari terakhir ini...

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (11) Irwan dan Roda-Roda Kebahagiaan

Suci Aulia Tenri Ajeng Sastra Indonesia FIB/Magang ‘identitas’ Dari kejauhan, dentuman lagu anak-anak menggema di udara pagi Car Free Day...

Jonathan Christie Juara Hylo Open Jerman

PEDOMANRAKYAT, JERMAN - Tunggal putra Indonesia, Jonathan Christie berhasil merebut juara Hylo Open Jerman 2025, setelah mengalahkan pemain...