Berkat Tekad dan Doa, Tukang Jahit di Wajo Wujudkan Impian Berhaji Setelah 15 Tahun Menabung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WAJO – Sepasang suami istri, H. Mustafa (55) dan Hj. Fatmawati (47), warga Jalan Korban 40.000, Kelurahan Paduppa, Kecamatan Tempe, Kabupaten Wajo, menggelar tasyakuran dan barzanji pada Senin (23/6/2025).

Acara ini digelar sebagai bentuk rasa syukur atas kepulangan mereka dari Tanah Suci setelah menunaikan ibadah haji, pasangan suami istri ini berangkat melalui program Haji Khusus PT Darmawan Tour & Travel.

H. Mustafa mengaku sangat bersyukur bisa menunaikan rukun Islam kelima tersebut, Ia juga menyampaikan apresiasi atas pelayanan yang diberikan oleh pihak travel selama proses pelaksanaan ibadah haji.

“Sejak saya mendaftar, berangkat, hingga kembali ke tanah air, pelayanan PT Darmawan sangat baik dan selalu memperhatikan jamaah,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bima Segera Miliki IAIN

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...