TNI Bersama Pemerintah dan Masyarakat Bila Bersihkan Saluran Air 

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Segenap personil TNI Kodim 1423 - 01 Lalabata bersama pemerintah dan masyarakat Kelurahan Bila melakukan karya nbakti (karbak) membersihkan saluran air sepanjang 100 meter di Jalan Bila Selatan ,Rabu 25 Juni 2025.

Karbak dipimpin Danramil 1423 - 01 Lalabata bersama Lurah Bila Hariadi SE MM bersama segenap masyarakat . Aksi karbak tersebut juga menyasar bahu kiri dan bahu kanan jalan serta membersihkan sampah organik dan non organik .

Dengan aksi bersih bersih tersebut sekaligus menunjukkan sinergitas antara TNI ,pemerintah dan masyarakat . Aksi gotong royong juga menjadi ajang silaturahmi kebersamaan dan kedekatan personil TNI dengan masyarakat .

Hasil karbak Rabu pagi tersebut dapat memperlancar arus air bila musim hujan sekaligus dapat menghindari penyebaran nyamuk aegypti yang bisa membawa virus dengue penyebab penyakit demam berdarah s. Aksi kebersihan diharap menjadi kegiatan sehari hari masyarakat dalam menjaga lingkungan yang bersih, sehat dan nyaman (ard)

Baca juga :  Dirajenad Ajak Cintai dan Sayangi Keluarga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Mahasiswa Penerima Beasiswa Unismuh Makassar Dibekali Pelatihan Jurnalistik

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Mahasiswa penerima beasiswa Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar wajib mengikuti pelatihan jurnalistik. Dalam kartu kontrol yang...

Tutup Turnamen Sepakbola Mini Rahmawati Cup 2K25, Gubernur Zainal: Jadi Salah Satu Wadah Pembinaan Atlet Lokal

PEDOMANRAKYAT, TANJUNG SELOR - Turnamen Sepakbola Mini Rahmawati Cup 2K25 dan Bazaar UMKM Kalimantan Utara (Kaltara) yang berlangsung...

Mengamuk dan Dorong Petugas Lalu Lintas Saat Ditegur Tidak Pakai Helm, Pengendara Diperiksa Polisi

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Satuan Reserse Kriminal Polres Maros memeriksa seorang pria berinisial YF (40) terkait dugaan perlawanan terhadap...

Kadis TPHP : Penurunan Harga Pupuk 20 Persen Picu Semangat Baru Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Kabar baik datang bagi para petani di Kabupaten Sinjai. Harga pupuk dilaporkan mengalami penurunan hingga...