Selle KS Dalle: Tradisi Budaya “Passompe” Masyarakat Soppeng Diharap Berjalan Sesuai Regulasi 

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kepala Balai Pelayanan Perlindungan Pekerja MIgran Indonesia (BP3MI) Sulawesi Selatan Dharma Saputra melaporkan betapa krusialnya mengikuti prosedur resmi dan legal setiap tahapan untuk keberangkatan PMI ,Makanya diperlukan pemahaman yang mendalam mengenai peraturan yang berlaku guna menghindari praktek ilegal yang dapat merugikan pekerja migran

Pada kesemoatan tersebut Staf Khusus Menteri Bidang Reformasi Birokrasi dan Penguatan Pelayanan Publik KemenP2M Kamaluddin mewakili menteri menegaskan komitmen pemerintah pusat melindungi PMI.

Ditekankan pentingnya keberangkatan PMI melalui jalur resmi dan mendorong penggunaan Sistem Informasi dan Koordinasi P2MI Terintegrasi SIKOP2MI untuk memastikan setiap PMI terdaftar dan terlindungi secara optimal (ard)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  KD 7A Jufry Tjangkilisan Harapkan Lions Club Makassar Rajawali Kelak Jadi Teladan dan Panutan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Puluhan Tahun Buron, Pemilik Travel di Wajo Akhirnya diciduk polisi

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Puluhan warga dari berbagai wilayah di Kabupaten Wajo berbondong-bondong mendatangi Mapolres Wajo, Selasa (8/7/2025) guna...

Gangguan Mesin BV 5, Listrik di Bontomatene dan Sekitarnya Padam

PEDOMAN RAKYAT, SELAYAR – Sekitar pukul 06.35 WITA, Rabu 9 Juli 2025 terjadi gangguan pada mesin BV 5...

Dihadiri Tiga Gubernur, Pembukaan “The Legend Pongtiku II” Tampilkan Atraksi Budaya

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA - Ketua Umum Perhimpunan Masyarakat Toraja Indonesia ( PMTI) Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus Lumbaa...

Wagub Sulbar Jenguk Polisi yang Terluka Amankan Eksekusi Palludai, Campalagian

PEDOMANRAKYAT, POLMAN - Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Salim S. Mengga menjenguk 4 anggota kepolisian yang terluka saat...