Sulsel Catat Sejarah, 429 Sekolah Gelar Pemilihan Ketua dan Wakil OSIS Serentak dengan E-Voting

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kabupaten lain, Sebut Ansyar, seperti Maros (18 sekolah), Pinrang (17 sekolah), Selayar dan Soppeng masing-masing 15 sekolah, serta Parepare dan Luwu yang hanya 8 sekolah.

Adapun Toraja Utara, kata dia, memiliki 11 sekolah, Barru 10 sekolah, Bantaeng 12 sekolah, Luwu Timur dan Tana Toraja masing-masing 15 sekolah, dan Palopo dengan 6 sekolah.

Ansyar menambahkan, pemilihan ini dipantau langsung oleh jajaran KPU kabupaten/kota serta Bawaslu Sulsel.

Sementara itu, Kepala Ombudsman RI Perwakilan Sulsel, Ismu Iskandar, ikut mengapresiasi langkah Dinas Pendidikan.

“Kegiatan ini memberi pelajaran demokrasi yang nyata bagi siswa. Kami beri apresiasi penuh,” kata Ismu.

Dengan model e-voting, Dinas Pendidikan Sulsel berharap praktik demokrasi di sekolah bisa menjadi cermin penyelenggaraan pemilu yang lebih transparan, akuntabel, sekaligus mendidik generasi muda mengenal proses politik sejak dini, Plt Kepala Bidang GTK Dinas Pendidikan Sulsel, Ansyar Syukur, menandaskan. (Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Didapuk Menjadi Pembicara Seminar Hukum, Agus Salim Apresiasi Mahasiswa Hukum Bisnis UNM

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Empat Personil Angkatan 2003 Bharaduta Polres Soppeng Naik Pangkat Istimewa

PEDOMAN RAKYAT,SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin upacara Korp Raport (laporan kenaikan pangkat )...

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...