Irjen Pol Djuhandhani Kapolda Sulsel Yang Baru

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolri Jenderal Pol Drs Listyo Sigit Prabowo M,Si melantik sejumlah perwira tinggi Polri termasuk Irjen Pol Djuhandhani Rahardjo sebagai Kapolda Sulawesi Selatan yang baru menggantikan Irjen Pol Drs Rusdi Hartono M,Si di Aula Rupatama Mabes Polri Jakarta , Rabu 29 Oktober 2025.

Djuhandani Rahardjo sebelumnya Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum)Bareskrim Polri sementara Rusdi Hartono dimutasi sebagai Perwira Tinggi (Pati) Bareskrim Polri .

Upacara serahterima jabatan (Sertijab) dihadiri segenap pejabat utama Mabes Polri.

Karo Penmas Divhumas Polri dalam releasenye menyebutkan ,mutasi merupakan bagian dari mekanisme dalam rangka pembinaan karier terhadap tantangan tugas ke depan .Rotasi dan promosi jabatan adalah bentuk penyegaran organisasi sekaligus bagian dari komitmen Kapolri memperkuat soliditas, profesionalisme dan efektifitas kinerja Polri di seluruh lini .

Selain itu rotasi jabatan bertujuan untuk memberikan ruang regenerasi kepemimpinan yang mampu menyesuaikan dengan rantangan tugas kepolisian di era modern .

Kepada Kapolda yang baru diharap dapat langsung beradaptasi dan memberikan kontribusi nyata bagi masyarakat sesuai dengan semangat Prediktif, Responsibiltas, Transparansi Berkeadilan ( Presisi) dalam mewujudkan Polri yang profesional ,modern dan terpercaya .(ard)

Baca juga :  Polisi Tidak Tahan Tersangka, Pengacara Keluarga Virendy : Jika Dalil Pidana Hanya Kelalaian, 4 Bulan Cukup Untuk Kumpulkan Bukti

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Mayjen TNI Bangun Nawoko Resmi Pimpin Kodam XIV/Hasanuddin

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Tongkat kepemimpinan di Kodam XIV/Hasanuddin resmi berpindah tangan. Mayjen TNI Bangun Nawoko kini resmi menjabat...

Komitmen Perangi TPPO, APJATI Sumut Cegah Penempatan Pekerja Migran Non-Prosedural

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Ketua Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia (APJATI) Sumut, Dr, Asa Binsar Siregar menegaskan, APJATI...

Langgar HET, 190 Pengecer dan Distributor Pupuk Dihentikan Operasinya

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengumumkan pencabutan izin terhadap 190 pengecer dan distributor pupuk...

Mentan Amran Memupus Mimpi Ekonom Pro-Mafia Pangan, Defiyan Cori?

Oleh: M. Yadi Sofyan Noor, Ketua Umum Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Nasional Tulisan RMOL berjudul “Isapan Jempol Swasembada...